TOPIK
RUU Kesehatan
-
RUU Kesehatan Disahkan DPR, Kamhar Demokrat: Negara Abaikan Hak-hak Dasar Warga Negara
Ditegaskan bahwa praktek pembuatan undang-undang yang minim partisipasi publik yang sarat dengan sekedar melayani kepentingan oligarki.
-
RUU Kesehatan Sah Jadi UU, Ini Daftar Aspek yang Disempurnakan
Pemerintah dan DPR RI resmi mengesahkan RUU Kesehatan menjadi UU Kesehatan. Simak aspek apa saja yang disempurnakan.
-
Tolak Pengesahan RUU Kesehatan, Ibas Sampaikan 2 Poin Penting
Pengesahan Rancangan Undang-Undang (RUU) Kesehatan Omnibus Law menjadi undang-undang (UU) ditolak fraksi Demokrat DPR RI.
-
DPR Sahkan UU Kesehatan, Ini Pasal-pasal yang Menuai Polemik dari Tenaga Kesehatan
RUU Kesehatan disahkan dalam Rapat Paripurna DPR ke-29 Masa Sidang V Tahun 2022-2023, di Gedung DPR, Senayan, Jakarta, Selasa (11/7/2023) siang tadi.
-
Kata Presiden Jokowi soal UU Kesehatan: akan Perbaiki Layanan Kesehatan dan Percepat Pemenuhan Nakes
Presiden Jokowi berharap UU Kesehatan bisa memperbaiki informasi di bidang pelayanan Kesehatan dan pemenuhan tenaga kesehatan bisa dipercepat.
-
Fakta-fakta RUU Kesehatan Disahkan jadi UU, 2 Fraksi Menolak hingga Nakes akan Mogok Kerja
Berikut fakta-fakta RUU Kesehatan disahkan menjadi Undang-undang. Ada dua fraksi yang menolak hingga nakes akan melakukan mogok kerja.
-
PPNI Harap Suara Anggotanya di Pemilu 2024 Diberikan Kepada Fraksi Komisi IX DPR Tolak RUU Kesehatan
Harif Fadhillah berharap suara anggotanya di pemilu 2024 diberikan kepada fraksi Komisi IX DPR yang menolak RUU Kesehatan.
-
Fraksi Demokrat dan PKS Tolak Disahkannya RUU Kesehatan jadi Undang-undang, Ini Alasannya
Alasan Fraksi Demokrat dan PKS menolak disahkannya RUU Kesehatan menjadi Undang-undang (UU).
-
Presiden Jokowi Harap UU Kesehatan dapat Percepat Pemenuhan Kebutuhan Dokter
Kepala Negara berharap dengan adanya Undang-Undang Kesehatan tersebut akan dapat mendorong pemenuhan kebutuhan tenaga kesehatan yang masih kurang.
-
UU Kesehatan Disahkan, Ketua DPR Pastikan Hak-hak Tenaga Kesehatan Tak Akan Hilang
Puan memastikan seluruh hak-hak bagi tenaga kesehatan (nakes) tidak akan hilang dalam UU Kesehatan yang telah disahkan DPR.
-
Demokrat Dukung Nakes Lakukan Mogok Kerja Buntut Disahkannya RUU Kesehatan Jadi UU: Itu Hak Mereka
Demokrat mendukung rencana mogok kerja yang akan dilakukan oleh para nakes akibat dari disahkannya RUU Kesehatan menjadi Undang-undang.
-
PPNI Sebut RUU Kesehatan Dibuat Secara Sembunyi-sembunyi
Ketua PPNI Harif Fadhillah menyebut para tenaga kesehatan (Nakes) tidak mendapatkan akses dalam pembahasan draf RUU Kesehatan.
-
Demokrat Dukung Rencana Organisasi Profesi Nakes Ajukan Judicial Review Jika RUU Kesehatan Disahkan
Santoso juga merespons soal rencana sejumlah organisasi profesi nakes yang bakal mogok kerja jika RUU Kesehatan disahkan DPR.
-
Demokrat Dukung Rencana Organisasi Profesi Nakes Ajukan Judicial Review RUU Kesehatan ke MK
Partai Demokrat mendukung rencana organisasi profesi tenaga kesehatan (nakes) bakal mengajukan gugatan judicial review RUU Omnibus Law Kesehatan
-
Demokrat: RUU Kesehatan Terindikasi Pesanan Pihak yang Ingin Bangun Bisnis Kesehatan di Indonesia
Legislator Demokrat Komisi III sekaligus anggota Baleg, Santoso menilai bahwa RUU Kesehatan terindikasi pesanan pihak yang ingin membangun bisnis
-
Resmi Disahkan, Fraksi PKS dan Partai Demokrat DPR RI Tolak UU Kesehatan
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menyetujui untuk mengesahkan Rancangan Undang-Undang (RUU) Kesehatan menjadi undang-undang
-
Tolak Pembahasan RUU Kesehatan, Tenaga Kesehatan: DPR Semaunya Sendiri
Menurut Panji dibandingkan dengan jumlah anggota DPR dalam satu komisi, lebih banyak gabungan dokter dan perawat di Indonesia.
-
DPR RI Sahkan RUU Kesehatan Jadi Undang-Undang
Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI), mengesahkan Rancangan Undang-undang (RUU) Kesehatan menjadi Undang-undang
-
Atas Arahan AHY, Legislator Partai Demokrat, Datangi Pendemo Tolak RUU Kesehatan di Depan Gedung DPR
Menurut Santoso keputusan dirinya temui massa aksi sesuai dengan arahan Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY).
-
DPR RI Sahkan RUU Kesehatan Jadi Undang-undang, Ditolak Dua Fraksi, Didemo Nakes
DPR RI resmi mengesahkan Rancangan Undang-undang (RUU) Kesehatan menjadi Undang-undang hari ini Selasa (11/7/2023).
-
Seorang Pedemo Tolak RUU Kesehatan Dehidrasi Hingga Harus Diinfus Setelah Satu Jam Pakai Baju Hazmat
Sejumlah elemen tenaga kesehatan menggelar aksi unjuk rasa tolak RUU Kesehatan di depan Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (11/7/2023).
-
BREAKING NEWS: DPR Resmi Sahkan RUU Kesehatan menjadi Undang-Undang
DPR telah resmi mengesahkan RUU Kesehatan menjadi Undang-Undang dalam rapat paripurna yang digelar hari ini, Selasa (11/7/2023).
-
PPNI Ancam Bakal Mogok Kerja Jika RUU Kesehatan Disahkan
Keempat organisasi profesi itu, yakni Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Persatuan Dokter Gigi Indonesia (PDGI), Ikatan Bidan Indonesia (IBI), IAI.
-
RUU Kesehatan Bakal Disahkan, Ini Harapan Presiden Jokowi
Berdasarkan undangan yang diterima, agenda Rapat Paripurna akan digelar sekira pukul 12.30 WIB, di Gedung Nusantara II, Kompleks Parlemen, Senayan.
-
Alokasi Anggaran Minimal 10 Persen Dihapuskan, PPNI Duga Pemerintah dan DPR Bela Kepentingan Asing
PPNI respons soal dihapuskannya angka minimal alokasi anggaran 10 persen dalam Daftar Inventarisasi Masalah (DIM) Rancangan Undang-undang Kesehatan.
-
Beri Masukan dalam RUU Kesehatan, IDI: Menkes Budi Gunadi Bukan Dokter
ISI Tangsel sebut Menkes Budi bukan berasal dari kalangan kesehatan terkait dukungan dan usulan-usulannya dalam RUU Kesehatan.
-
Pedemo Tolak RUU Kesehatan Bongkar Kawat Berduri di Depan Gedung DPR
Sejumlah elemen tenaga kesehatan menggelar aksi unjuk rasa tolak RUU Kesehatan di depan Gedung DPR RI, Senayan, Jakarta Pusat, Selasa (11/7/2023).
-
Nakes Sebut Pembahasan RUU Kesehatan Tidak Melewati Proses Naskah Akademik
Ketua bidang hukum IDI Tangsel, Panji Utomo sebut bahwa proses Rancangan Undang-Undang Kesehatan inisiasi dari DPR tidak melewati naskah akademik.
-
Polisi Siapkan Pengamanan hingga Rekayasa Lalu Lintas Demo RUU Kesehatan di DPR Hari Ini
Polisi siapkan pengamanan dan rekayasa lalu lintas saat demonstrasi terkait penolakan RUU Kesehatan di depan DPR, Jakarta Pusat, Selasa (11/7/2023).
-
Siang Ini DPR Akan Sahkan RUU Kesehatan Jadi Undang-undang
DPR mengesahkan RUU Kesehatan jadi Undang-undang hari ini Selasa (11/7/2023) dalam rapat paripurna pukul 12.30 WIB di Gedung Nusantara II.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved