TOPIK
Relokasi di Pulau Rempang
-
Menteri Bahlil: Pemerintah Siapkan Rumah untuk 700 Kepala Keluarga Pulau Rempang
Sembari menunggu waktu konstruksi rumah, warga akan diberikan fasilitas berupa uang dan tempat tinggal sementara.
-
Konflik Pulau Rempang, Pemerintah Tetap 'Ngegas' Meski Ditolak Warga, Ganjar dan Anies Kasih Solusi
Investasi di Rempang diperlukan khususnya untuk menggerakkan roda perekonomian rakyat dan penyadapan tenaga kerja di Rempang.
-
Polisi Pastikan Pemanggilan Ustaz Abdul Somad soal Kasus Rempang Hoaks, yang Diperiksa Sahabatnya
Polisi memastikan informasi soal pemeriksaan penceramah, Ustaz Abdul Somad setelah bentrokan yang terjadi di Pulau Rempang, adalah informasi bohong
-
Menteri Investasi Bahlil Lahadalia Datangi Rumah Warga di Rempang
Kunjungan yang dilakukan Bahlil ini masih membahas seputar polemik yang terjadi dalam proses pengembangan kawasan Rempang Eco City.
-
Menteri Bahlil Pastikan Investasi Rempang Tetap Jalan Demi Kepentingan Rakyat
17.000 hektare Pulau Rempang akan direvitalisasi menjadi sebuah kawasan yang mencakup sektor industri, perdagangan, hunian, dan pariwisata.
-
Tanggapan Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan Soal Konflik Pulau Rempang
Ganjar Pranowo dan Anies Baswedan telah memberikan tanggapan terkait konflik agraria yang tengah terjadi di Pulau Rempang, Batam, Kepulauan Riau.
-
Berkaca Bentrok Rempang, Ganjar Usul Libatkan Karyawan Antropolog-Psikolog hingga Tokoh Masyarakat
Ganjar mengusulkan pelibatan karyawan berlatarbelakang antropolog hingga psikolog dan tokoh masyarakat terkait kasus Rempang.
-
Penahanan 8 Tersangka Kericuhan Rempang Ditangguhkan, Dapat Gelar Panglima Rempang
Berikut ini kabar terbaru soal kericuhan di Pulau Rempang, Kota Batam, Kepulauan Riau.
-
Pascakisruh Rempang Aparat Bersenjata Lengkap Masih Berkeliaran, Masyarakat Ketakutan
Kehadiran aparat pascakisruh Rempang berimplikasi terhadap munculnya ketakutan di tengah masyarakat, ditambah masih ada aparat bersenjata lengkap.
-
Kisruh di Pulau Rempang Rugikan Ekonomi Masyarakat, Warga Khawatir Melaut
aktivitas melaut pun dijelaskan Dimas jadi tak efektif. Sebab masyarakat masih diliputi rasa khawatir terhadap nasib keluarganya di rumah.
-
Delapan Pemuda Rempang Ditaburi Beras Kuning Usai Penahanan Ditangguhkan
Puluhan warga menyambut delapan pemuda yang dibebaskan setelah terlibat bentrok dengan aparat di Pulau Rempang
-
VIDEO Tiga Menteri Datang ke Batam Bahas Rempang: Menteri Bahlil Janjikan Pendekatan Lebih Humanis
pemerintah akan meminta aparat pengamanan menggunakan cara-cara yang lebih humanis dalam menghadapi masyarakat Pulau Rempang
-
HIPMI Kepri Harap Publik Beri Kepercayaan Pemerintah soal Rempang
Ketua Umum BPD HIPMI Kepri, Sari Dwi Mulyawati mengatakan bahwa investasi pembangunan Rempang Eco City menarik minat negara-negara ASEAN.
-
Anggota Komisi VII DPR Dukung Bahlil Ajak Dialog Warga dan Jaga Investasi di Pulau Rempang
anggota komisi VII DPR RI Abdul Wahid meminta warga yang ada di Pulau Rempang agar mewaspadai adanya kepentingan asing yang ikut-ikutan
-
IPW: Proyek Rempang Eco-City Tidak untuk Kemakmuran Rakyat meski Masuk Proyek Strategis Nasional
IPW menganggap proyek Rempang Eco-City tidak dimaksudkan untuk menyejahterakan rakyat meski dimasukan pemerintah dalam Proyek Strategis Nasional.
-
Soal Kasus di Rempang, BP Batam Temui Warga Terdampak Relokasi hingga Menteri Terjun ke Lapangan
BP Batam datangi rumah warga Rempang yang terdampak relokasi untuk proyek Rempang Eco City, Sabtu (16/9/2023).
-
Sejumlah Organisasi Nirlaba Dirikan Posko Solidaritas Kemanusiaan di Pulau Rempang dan Jakarta
Posko kemanusiaan didirikan guna mengoptimalkan kinerja kemanusiaan jika kondisi di Pulau Rempang tak kunjung kondusif.
-
Pakar Sarankan Konten Digital Perlu Hadirkan Informasi yang Utuh Terkait Investasi Pulau Rempang
Pembuatan konten untuk edukasi publik dengan berbagai sumber yang kredibel terkait investasi di Pulau Rempang sangat diperlukan.
-
Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Kecam Kekerasan dan Penggusuran Terhadap Warga Pulau Rempang
Menurut dia, masyarakat telah menghuni Pulau Rempang dan sekitarnya selama bertahun-tahun, memiliki hak untuk dihormati.
-
Komnas HAM Datangi Sekolah di Rempang: Soroti Gas Air Mata Kena Siswa dan Guru
dalam kunjungan mereka ke SD Negeri 024 Galang, Komnas HAM menemukan selongsong peluru gas air mata di atas atap sekolah dan di pagar
-
Komnas HAM Minta Polri Permudah Akses Perlindungan Hukum Warga Rempang yang Ditahan
Komnas HAM mengkritisi penambahan 400 personel Polri yang disebut untuk mengamankan kondisi di Pulau Rempang.
-
Komnas HAM Sebut Penyelesaian Konflik Lahan Rempang Harusnya Persuasif, Tak Perlu Kekerasan
Komnas HAM mengatakan ratusan personel kepolisian tidak perlu turun tangan menyelesaikan permasalahan tanah.
-
Panglima TNI Kirim Personel dan Peralatan Kendalikan Huru Hara di Pulau Rempang
Panglima TNI merespon cepat agar situasi di Rempang tetap kondusif, dia mengirimkan pasukan TNI lengkap dengan peralatannya untuk meredakan konflik
-
Sejumlah Elemen Masyarakat di Jakarta Gelar Aksi Solidaritas & Doa Bersama untuk Warga Pulau Rempang
Sejumlah perwakilan dari organisasi hingga elemen masyarakat menyampaikan aspirasinya terkait kondisi yang ada di Pulau Rempang.
-
Komnas HAM Terjunkan Tim Investigasi Usut Konflik Lahan Rempang Eco-City
Komisioner Pengkajian dan Penelitian itu menyebut, proses investigasi dan pemantauan masih berlangsung di Pulau Rempang hingga saat ini.
-
Konflik Pulau Rempang, Kajari Batam: Kami Siap Jembatani Komunikasi Dua Arah
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan konflik di Pulau Rempang terjadi akibat kurang baiknya komunikasi antara otoritas terkait dengan masyarakat
-
Warga Suku Melayu Gelar Unjuk Rasa di Taman Makam Pahlawan Medan untuk Bela Masyarakat Rempang
Warga suku Melayu di Sumatera Utara juga gelar aksi unjuk rasa untuk bela masyarakat Rempang.
-
Soal Konflik Pulau Rempang, PBNU: Haram Hukumnya Pengambilalihan Tanah Secara Sewenang-wenang
Gus Yahya memastikan bahwa PBNU terus mengawal perjuangan rakyat untuk mendapatkan keadilan melalui cara-cara yang sesuai kaidah hukum dan konstitusi.
-
Komnas HAM: Pengerahan Aparat ke Pulau Rempang Terlalu Berlebihan
Komnas HAM menduga terjadi pengerahan aparat secara berlebihan dalam konflik relokasi warga lokal untuk kepentingan investor di Pulau Rempang, Batam.
-
PBNU: Konflik Pulau Rempang Dipicu Gaya Komunikasi Pemerintah yang Tak Libatkan Rakyat
PBNU mengkritik gaya komunikasi pemerintah yang buruk sebagai pemicu munculnya perlawanan keras masyarakat lokal di Pulau Rempang.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved