TOPIK
transfer pemain
-
Charles De Ketelaere Pakai Nomor 90, Pemain Belgia Ke-7 di Klub AC Milan, Akun IG Belum Centang Biru
AC Milan dengan senang hati mengumumkan penandatanganan Charles De Ketelaere dari Club Brugge FC. Dia akan mengenakan nomor punggung 90.
-
Diogo Jota Menandatangani Kontrak Baru Berdurasi 5 Tahun di Liverpool Hingga 2027, Begini Kata Jota
Diogo Jota menandatangani kontrak berdurasi lima tahun dengan Liverpool. Dengan penandatanganan kontrak itu, ia akan tetap di Liverpool hingga 2027.
-
Kepa Arrizabalaga Dipinjamkan ke Napoli, Chelsea dan Napoli Telah Mencapai Kesepakatan Peminjaman
Kiper Spanyol, Kepa Arrizabalaga akan segera menyelesaikan kepindahannya dari Chelsea ke Napoli. Dia akan segera bermain di Napoli, status pinjaman.
-
Alexis Sanchez dan Inter Milan Mencapai Kesepakatan untuk mengakhiri kontrak, Siap Gabung Marseille
Striker asal Cile, Alexis Sanchez dan Inter Milan telah mencapai kesepakatan untuk mengakhiri kontrak.
-
Cesc Fabregas Resmi Bergabung dengan Como 1907, Klub Serie B Italia yang Dimiliki Djarum Group
Mantan gelandang Arsenal, Barcelona, dan Chelsea Cesc Fabregas telah bergabung dengan Como 1907 di Serie B Italia.
-
Marc Cucurella Bergabung Chelsea, Persaingan Antarpemain The Blues Bakal Makin Seru di Sisi Kiri
Marc Cucurella bakal merapat ke Chelsea dari Brighton & Hove Albion. The Blues siap bayar 50 juta euro untuk datangkan Marc Cucurella.
-
Charles De Ketelaere Trequartista Baru AC Milan, Karena Alasan Ini, Fans Bakal Segera Mencintainya
Charles De Ketelaere akhirnya merapat ke kubu AC Milan. De Ketelaere sepertinya dalam waktu dekat akan jadi pujaan baru para fans AC Milan.
-
Marc Cucurella Segera Gabung Chelsea, The Blues Siap Lepas Pemain Ini Sebagai Bagian Kesepakatan
Chelsea hampir mencapai kesepakatan untuk merekrut Marc Cucurella dari Brighton and Hove Albion. Levi Colwill bisa menjadi bagian dari kesepakatan.
-
Club Brugge Segera Dapatkan Pengganti Charles de Ketelaere, Jalan ke AC Milan Kini Makin Terbuka
Jalan bagi Charles de Ketelaere untuk bergabung dengan AC Milan kini makin terbuka. Club Brugge sedang dalam pembicaraan untuk mengontrak penggantinya
-
Benjamin Sesko Siap Direkrut Manchester United, Direktur MU John Murtough Telah Bertemu Agennya
Manchester United mempertimbangkan merekrut Benjamin Sesko setelah Direktur MU, John Murtough bertemu agennya minggu lalu.
-
Chelsea Ragu Sehingga Gagal Dapatkan Joules Kounde, Terungkap Proses Penjualan Kounde ke Barcelona
Terungkap tentang kisah transfer Jules Kounde ke Barcelona yang sebelumnya hampir direkrut Chelsea. Bos Sevilla Monchi telah mengungkapkannya.
-
Cristiano Ronaldo Tertawa Melihat Postingan Penolakan Fans Atletico Madrid, Seperti Ini Reaksi CR7
Cristiano Ronaldo menertawakan gaya penolakan fans Atletico Madrid terhadapnya. Baru-baru ini, fans Atletico membentangkan spanduk 'CR7 Not Welcome'
-
Charles De Ketelaere Jadi Sorotan Media Italia, Diyakini akan Terbang ke Milan Gabung AC Milan Besok
Charles De Ketelaere dilaporkan siap untuk terbang ke Milan untuk bergabung AC Milan besok, Sabtu (30/7/2022).
-
Cristiano Ronaldo Mengecam Kebohongan Terkait Masa Depannya di MU Lewat Komentarnya di Instagram
Cristiano Ronaldo menyampaikan unek-uneknya untuk pertama kalinya melalui komentar di Instagram.
-
Ronaldo Mengakak Komentari Postingan Foto 'CR7 Not Welcome' dari Fan Atletico, Pasang 4 Ikon Tertawa
Cristiano Ronaldo melalui akun instagram resminya turut mengomentari foto fans Atletico Madrid yang menolaknya.
-
Akun Cristiano Ronaldo Menuliskan Komentar Begini di Postingan Fanspage Instagram, Fans Jadi Heboh
Akun Instagram Cristiano Ronaldo, cristiano menuliskan komentar di salah satu postingan fanpage Ronaldo di Instagram.
-
Ini Dia Calon Pemain Baru AC Milan Berinisial CDK, Mogok Latihan di Club Brugge, Ngebet Gabung Milan
Upaya AC Milan untuk mendapatkan pemain baru berinisial CDK semakin mendekati kenyataan. De Ketelaere dilaporkan tidak lagi berlatih di Club Brugge.
-
Jules Kounde Pesepak Bola Penggemar Basket NBA Terutama Kobe Bryant, Inspirasi Selebrasi Black Mamba
Pemain baru Barcelona, Jules Kounde mengaku dia adalah penggemar bola basket NBA, terutama Kobe Bryant.
-
Terpesona Ucapan Xavi, Alasan Jules Kounde Bergabung Barcelona, Melihat Sepak Bola dengan Cara Sama
Jules Kounde mengungkapkan alasan dia bergabung dengan Barcelona karena Xavi Hernandez. Omongannya meyakinkan sehingga dia bersemangat.
-
Juventus Pilih Pemain Ini untuk Menggantikan Paul Pogba yang Sedang Cedera Lutut Kanan, Eks Chelsea
Juventus sudah mencari pengganti Paul Pogba yang butuh waktu lama untuk pemulihan karena cedera. Juventus mengincar mantan pemain Chelsea, Saul Niguez
-
Bernd Leno Bisa Jadi Penyelamat Fulham, Kiper asal Jerman Dilego Arsenal Hanya 8 Juta Poundsterling
Fulham boleh berharap banyak pada kehandalan Bernd Leno di bawah mistar gawang. Kiper asal Jerman dilego Arsenal dengan harga terbilang murah.
-
Liverpool Pasang Harga Segini untuk Jual Roberto Firmino, Tolak Tawaran Pertama dari Juventus
Liverpool telah memasang harga untuk menjual Roberto Firmino. Juventus telah menawar £20 juta kepada Liverpool. Harganya sekitar £25,2 juta.
-
Sikap Roberto Firmino Terkait Peluang Dia Pindah ke Juventus dari Liverpool, Begini Kata Bobby
Penyerang Liverpool, Roberto Firmino telah mengetahui bahwa Juventus ingin merekrutnya dari Liverpool. Firmino telah berkomentar secara terbuka.
-
Suporter Atletico Madrid Menolak Klub Rekrut Cristiano Ronaldo, Pasang Spanduk 'CR7 Not Welcome'
Suporter Atletico Madrid membentangkan spanduk menolak Ronaldo. membentangkan spanduk bertuliskan CR7 Not Welcome!
-
Sebagian Penggemar Manchester United Mengirim Pesan Jelas untuk CR7, Pergi Saja Cristiano Ronaldo!
Sejumlah penggemar Manchester United telah meminta Erik ten Hag untuk memberikan pintu keluar bagi Cristiano Ronaldo.
-
BREAKING: Cristiano Ronaldo Ingin Bebas dari Kontrak di MU, Siap Hapus Gaji Rp 6,6 Miliar Per Pekan
Cristiano Ronaldo memberi tahu MU keinginannya mengakhiri kontrak. Ia siap menghapus gaji senilai £360.000 atau sekitar Rp 6,6 miliar per pekan.
-
Robert Lewandowski Pakai Nomor 9 di Barcelona, Nomor Memphis Depay Dilucuti, Masa Depan Tak Pasti
Robert Lewandowski disiapkan akan menjadi pemain nomor 9 di Barcelona. Nomor 9 Memphis Depay dilucuti di Barcelona, nomor dipakai Lewandowski.
-
Roberto Firmino Dibidik Juventus, Liverpool Siapkan Pemain Ini untuk Pengganti Firmino Jika Ia Pergi
Penyerang Liverpool, Roberto Firmino sedang dibidik Juventus dalam bursa transfer musim panas ini. Juventus disebut-sebut telah mengajukan tawaran.
-
West Ham Buru Dua Pemain Baru Lagi Setelah Rekrut Gianluca Scamacca, Ini Daftar Pemainnya
West Ham memburu dua pemain baru lagi setelah rampung merekrut Gianluca Scamacca. Dua pemain yang diincar adalah Filip Kostic dan juga ada Brereton.
-
Gianluca Scamacca, Raksasa dari Italia, The Italian Zlatan, Dua Kali Jadi Topskorer di Coppa Italia
West Ham telah merekrut Gianluca Scamacca pemain baru dari Sassuolo. Gianluca Scamacca mempunyai postur dan skil yang mirip dengan Zlatan Ibrahimohic.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved