TOPIK
Gedung Baru DPR
-
Ketua DPR : Gedung Baru DPR Bukan Proyek Pimpinan Dewan
Ketua DPR Marzuki Alie menegaskan, pembangunan gedung baru DPR tidak ada sama sekali titipan yang mengatasnamakan pimpinan dewan
-
Tak Ada Rekayasa Pemenang Tender Gedung Baru DPR
Sekretariat Jenderal DPR menegaskan tidak akan mengakali proses tender dalam pembangunan gedung baru DPR.
-
22 Juni Gedung Baru DPR Mulai Dibangun
Peletakan batu pertama gedung baru DPR akan dimulai pada 22 Juni 2011 mendatang. Pembangunan gedung tersebut menelan biaya Rp 1,17 triliun.
-
Ada 11 Kontraktor Terdaftar untuk Pembangunan Gedung Baru DPR
Hingga 24 Maret 2011 sudah ada 11 perusahaan kontraktor yang mendaftar untuk pembangunan gedung baru DPR.
-
Marzuki Alie Bungkam soal Gedung Baru DPR
Enggan dibilang 'ngotot' pembangunan gedung baru DPR, Ketua DPR, Marzuki Alie tidak mau berkomentar kepada wartawan.
-
KPK Butuh Audit BPK
akil Ketua KPK M Jasin menanti audit Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) untuk mengetahui korupsi di pembangunan gedung baru DPR RI.
-
Pembangunan Gedung DPR Diadukan ke KPK
Sejumlah LSM menggelar audensi dengan pimpinan KPK membahas indikasi korupsi pembangunan Gedung baru DPR
-
Pius Terancam Sanksi dari Partai Gerindra
Pius Lustrilanang terancam sanksi dari Partai Gerindra, bila tetap mendukung pembangunan gedung baru DPR RI
-
Jajaran Sekjen DPR Penerima "Upeti" akan Dicopot
Ketua DPR Marzuki Ali berjanji tidak akan ada permainan dalam pembangunan gedung baru DPR.
-
Gedung Baru DPR Unggul dalam Teknologi
Gedung baru DPR RI bila benar-benar terwujud maka akan menjadi maha karya para arsitek
-
Anas Dukung Pembangunan Gedung DPR Asal Tidak Aneh-Aneh
Ketua umum Partai Demokrat Anas Urbaningrum mendukung pembangunan Gedung DPR RI dengan syarat tidak berlebihan
-
Biaya Struktur Gedung DPR Hanya Rp 1,16 Triliyun
Sebenarnya biaya untuk struktur gedung baru DPR RI hanya menghabiskan dana sebesar Rp 1,16 triliun saja
-
Tim Hanya Kaji Ulang Fasilitas Gedung Baru DPR
Tim Kesekjenan DPR dan Tim Kementerian Pekerjaan Umum (PU) hanya akan mengkaji ulang fasilitas-fasilitas yang akan dibuat dalam perencanaan ...
-
Sekjen PPP: Dikaji Ulang Bukan Berati Batalkan Gedung DPR Baru
Sekjen DPP PPP Irgan Chaerul Mahfiz menyambut baik keputusan resmi DPR yang akhirnya menunda pembangunan gedung DPR baru
-
Priyo Keluhkan Cuma Punya Dua Tenaga Ahli
Wakil Ketua DPR RI, Priyo Budi Santoso, mengeluhkan bahwa saat ini hanya memiliki dua orang staf ahli
-
Alhamdulillah...DPR Kaji Ulang Bangun Gedung Baru
DPR akhrinya sepakat untuk mengkaji ulang dan pelaksanaan tender ditunda.
-
Hanura Tolak Rencana Pembangunan Gedung Baru DPR
Ketua umum partai Hanura, Wiranto menolak rencana pembangunan gedung baru DPR senilai Rp 1,168 triliun.
-
IBC Tolak Pembangunan Gedung Baru DPD
Rencana DPD membangun gedung baru di Senayan langsung mendapat penolakan.
-
DPD Pun Kepincut Bangun Gedung Mewah
Bukan hanya DPR yang membangun gedung baru di Senayan. Dewan Perwakilan Daerah juga kepincut menyaingi gedung mewah DPR.
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved