TOPIK
Hakim Terima Suap
-
Ada Rangkaian Menyambung Antara Suap Hakim PTUN Medan dengan Petinggi Partai NasDem
Hal tersebut terlihat menyusul kesaksian anak buah pengacara OC Kaligis Yagari Bhastara Guntur
-
KPK Patuhi Putusan Pengadilan Terkait Izin Tambahan Hari Besuk OC Kaligis
(KPK) mematuhi putusan Pengadilan Tipikor yang memberikan waktu tambahan jenguk untuk tersangka suap Otto Cornelis (OC) Kaligis.
-
Dugaan Keterlibatan Kakak Surya Paloh, Anggota DPR: Itu Tugas Penyidik KPK
Sementara itu, menurutnya tidak perlu dilakukan pemanggilan Ketua Umum yang juga bos salah satu media itu
-
KPK Akan Kembali Periksa Sekjen Nasdem Rio Capella
Namun, Rio Capella tak memberikan keterangan kepada awak media seusai diperiksa.
-
KPK Diprediksi Tidak akan Berani Periksa Surya Paloh
Ia mencontohkan bagaimana Surya Paloh melalui partainya mempengaruhi posisi Kejaksaan Agung (Kejagung)
-
Diduga Ada Upaya Partai NasDem Dongkel Posisi Gubernur Sumut
Ada kepentingan Partai NasDem di Sumatera Utara
-
KPK akan Periksa Surya Paloh Terkait Suap Hakim PTUN Medan
rencana itu akan ditentukan pekan depan
-
Jaksa Agung Tanggapi Kesaksian Evi Susanti "Biarkan Saja Dia Mengoceh"
"Surya Paloh sudah menjawab dan dia persilakan bila diperlukan keterangannya (di Pengadilan)," kata Jaksa Agung.
-
Marshanda dan Egi Jhon Jenguk OC Kaligis di Rutan Guntur
Bintang film Marshanda bersama rekannya Egi John hari ini mendatangi Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).
-
Hakim Tripeni Mengaku Dua Bulan Simpan Amplop dari Kaligis dalam Laci
Tripeni mengaku menolak saat pertama kali diberi sebuah amplop oleh OC Kaligis.
-
Tiga Hakim PTUN Medan Bersaksi untuk Panitera Penerima Suap
Tiga hakim PTUN Medan bersaksi dalam persidangan Syamsir Yusfan, panitera PTUN Medan yang didakwa menerima suap dari Gatot Pujo Nugroho.
-
Asisten Pribadi: Pak OC Pusing Rumahnya di Bali Diserobot
Pengacara gaek Otto Cornelis Kaligis pusing rumahnya di Bali diserobot orang.
-
Asisten Cantik Kaligis Buang HP-nya Atas Saran Afrian Bonjol
Indah mengaku langsung membuang telepon selulernya setelah mengetahui ada Operasi Tangkap Tangan OTT
-
Islah dengan Wagub Sumut, Gatot dan Kaligis Pernah Bertemu Surya Paloh di Kantor NasDem
hadir empat orang yakni Gatot, Erry, Ketum Nasdem Surya Paloh dan Kaligis
-
Kaligis Bersikeras Evy dan Gatot Awalnya Tidak Setuju Gugatan PTUN
ketika itu hubungan Gatot dan wakilnya memang sedang renggang
-
Evy: Kaligis Minta USD30 Ribu Sebagai Fee Lawyer
Evy mengungkapkan, ada permintaan uang dari terdakwa OC Kaligis.
-
Sidang OC Kaligis, Giliran Istri Muda Gatot Bersaksi
Evy Susanti batal menjadi saksi, lantaran panjangnya waktu pemeriksaan M Yagari Bhastara Guntur alias Gary.
-
Ruhut: Surya Paloh Jangan Takut Dipanggil KPK, Hadapi Saja
Jika memang dirinya tak ikut terkait kasus dugaan suap PTUN Medan lebih baik memenuhi panggilan KPK.
-
Keterangan Surya Paloh Belum Diperlukan
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengatakan pihaknya belum mengagendakan pemeriksaan Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh.
-
KPK Selidiki Rekaman Percakapan antara Evy Susanti dan Mustofa
Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menegaskan akan menyelidiki terkait rekaman percakapan antara Evy Susanti dengan Mustofa.
-
KPK Dalami Pertemuan Gatot Pujo Nugroho dengan Petinggi Partai Nasdem
KPK masih mendalami latar belakang pertemuan sejumlah petinggi Partai Nasdem dengan Gubernur Sumatera Utara (sekarang nonaktif) Gatot Pujo Nugroho
-
Jaksa Agung Yakin Surya Paloh Siap Diperiksa KPK
Jaksa Agung HM Prasetyo meyakini apabila Ketua Umum Partai NasDem, Surya Paloh siap jika dipanggil Komisi Pemberantasan Korupsi
-
KPK Terus Dalami Keterlibatan Petinggi Partai NasDem Terkait Suap Hakim PTUN Medan
Indriyanto berjanji pekan ini pihaknya akan melengkapi pemeriksaan silang para saksi itu
-
Ketika Sidang Berulangkali Diskors, karena OC Kaligis Bolak-balik Izin Buang Air Kecil
"Izin yang mulia mau buang air kecil," ucap terdakwa.
-
KPK Kembali Periksa Gubernur Sumut dan Istrinya Sebagai Tersangka Kasus Suap
Evy Susanti mengaku Gatot hadir dalam pertemuan dengan para petinggi Partai NasDem
-
OC Kaligis Minta Izin Hakim Doakan Adnan Buyung
Kaligis meminta hakim yang memimpin sidangnya untuk mendoakan almarhum Adnan Buyung Nasution yang meninggal Kamis
-
Kaligis Tak Terima Partai Nasdem Ikut Ditelisik KPK Terkait Kasus Gatot
OC mengakui adanya pertemuan di Kantor DPP Nasdem, Gondangdia, Jakarta Pusat antara Gubernur Sumut
-
OC Kaligis: Surya Paloh dan Rio Capella Tak Ada Urusan dengan Perkara Saya
dalam pertemuan di Kantor DPP Nasdem tidak terkait dengan perkara suap yang membelitnya
-
Pertemuan di DPP NasDem Damaikan Gatot dengan Wakil Gubernur Sumut
Penasihat hukum OC Kaligis, Humphrey Djemat mengakui adanya pertemuan tersebut.
-
KPK akan Periksa Petinggi Partai NasDem Terkait Kasus Suap PTUN Medan
Terkait pemanggilan para saksi tersebut, Pandu mengatakan itu akan menjadi kewenangan dari penyidik
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved