TOPIK
Raja Arab Saudi ke Indonesia
-
Polda Bali Kerahkan 800 Personel untuk Amankan Kedatangan Raja Salman
Polda Bali melakukan sejumlah persiapan pengamanan serta sterilisasi Hotel Laguna, Mulia, Saint Regis, dan Hotel Bulgari.
-
Alasan DPR Gunakan Gebyok dan Kain Batik Sambut Raja Salman
Dewan Perwakilan Rakyat memasang gebyok serta kain batik menyambut kedatangan Raja Arab Saudi Salman bin Abdulaziz al-Saud
-
Makanan Khas Indonesia Disajikan untuk Raja Salman, dari Nasi Goreng hingga Rendang
PT Aerofood Indonesia berkesempatan menyiapkan makanan bagi rombongan Raja Salman bin Abdulaziz Al Saud.
-
Mic Emas yang Digunakan Raja Salman Pidato di Gedung DPR Rancangan Adik Vidi Aldiano
Meski mic emas pernah dibuat untuk istana nagara, mic ini dibuat lebih khusus, lebih panjang, karena Raja Salman akan berbicara dalam posisi duduk
-
Diprotes, Baliho Selamat Datang untuk Raja Salman Bergambar Wajah Wali Kota Depok
Kata Edi, idealnya di baliho itu juga terpampang foto Wakil Wali Kota Depok Pradi Supriatna, yang merupakan Ketua Partai Gerindra Depok.
-
Kunjungan Raja Arab Saudi ke Indonesia Setelah 47 Tahun Lalu
Sebelumnya, Raja Faisal bin Abdulaziz Al Saud mengunjungi Indonesia pada tahun 1970.
-
Raja Arab Terharu Disambut Ribuan Rakyat Indonesia Meski Diguyur Hujan Deras
"Intinya Raja sangat terkesan dengan sambutan yang luar biasa dari masyarakat Indonesia," ujar Lukman.
-
Usai Salami Sejumlah Menteri, Raja Arab Ajak Menteri Puan Diskusi, Ternyata Ini yang Dibicarakan
Salman bin Abdulaziz al-Saud berbincang cukup lama dengan Menteri Koordinator Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Menko PMK) Puan Maharani.
-
Warga Teriak Ini, Saat Pria Bersorban Ini Keluar dari Mobil Iring-Iringan Raja Salman
Pria bersorban berwarna merah dan baju gamis putih itu keluar dari mobil saat mobil iring-iringan Raja Salman masih berada di dalam Istana Bogor
-
''Assalamualaikum, Saya Sedang Bersantap Siang Dengan YM Sri Baginda''
Di saat Sang Raja bersantap siang, Jokowi rupanya memanfaatkan hobi barunya untuk nge-vlog.
-
Fahri Hamzah: Bertemu Raja Arab di DPR Harus Pakai Undangan Fisik Bukan Lewat Whatsapp
Namun, syaratnya undangan tersebut harus didapatkan secara fisik bukan dari aplikasi Whatsapp (WA).
-
Ketika Jokowi Iseng 'Nodong' Raja Salman Ikut Nge-Vlog
Terlihat dalam vlog yang diunggah dalam akun Facebook resmi Presiden Joko Widodo, vlog itu dibuat saat jamuan siang.
-
Raja Arab Gelar Pertemuan Internal di Hotel Raffles
"Untuk kegiatan beliau rencananya setelah tiba kegiatan internal ," ujar Ade di kawasan Hotel Raffles, Rabu (1/3/2017).
-
Era Baru Arab Saudi Melirik ke Timur
Arab Saudi di bawah kepemimpinan Raja Salman bin Abdulaziz memulai era baru dalam membangun keseimbangan hubungan politik, ekonomi, dan budaya.
-
Ini 11 Nota Kesepahaman Indonesia-Arab Saudi Saat Kunjungan Raja Salman
Hari pertama kunjungan kenegaraan Raja Arab Saudi Salman bin Abdul Aziz al-Saud ke Indonesia berbuah manis.
-
Arab Saudi Sepakat dengan Indonesia soal Isu Palestina
Nizar bin Ubaid Madani mengungkapkan bahwa Raja Salman bin Abdulaziz Al-Saud membahas mengenai isu Palestina dengan Presiden Joko Widodo.
-
Tiga Ring Pengamanan Raja Arab di Hotel Raffles Jakarta
Aparat gabungan TNI/polri berjaga selama Raja Salman menginap di hotel yang dimiliki oleh Kingdom Hotel Investmen tersebut.
-
Hanya BJ Habibie yang Belum Konfirmasi Hadir Bertemu Raja Salman
Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI sudah menyebar undangan pertemuan Raja Arab Saudi Salman bin Abdul Azis kepada para mantan Presiden RI.
-
Disambut Hujan saat ke Bogor Jadi Hiburan Rombongan Raja Salman, Ini Alasannya
Di Arab, hujan hanya terjadi satu tahun sekali dan hanya 5 menit sehingga saat ada hujan, maka jadi hiburan bagi orang Arab.
-
Kemajuan Pembangunan Indonesia Diakui Raja Salman
"Raja Salman menyampaikan rasa bahagia atas kunjungan ini sebagai momentum kerja sama bilateral,"
-
Habib Rizieq Tidak Bisa Bertemu Raja Salman Jika hanya Terima Undangan Lewat Whatsapp
"Kalau nggak ada undangan nggak bisa dan undangannya nggak boleh yang WA. Harus ada undangan fisik,"
-
Kunjungi Bali, Raja Salman Turut Bawa Kursi Pribadi Seharga Rp 17 Miliar
Untuk mengangkut logistik termasuk barang-barang pribadi milik Raja Salman, pihak Arab Saudi menyewa 45 truk yang ada di Bali.
-
Fahri Hamzah Undang Anak Elvi Sukaesih Tapi Tidak Rhoma Irama
"Saya itu ada kalau nggak salah saya undang Elvy Sukaesih deh, atau anaknya saya lupa. Anaknya saya undang, penyanyi dangdut tuh,"
-
Jadi Sopir Hingga Kebasahan, Ini 3 Foto Viral Presiden Jokowi Saat Menyambut Raja Salman
Agus tidak mengetahui lagi apakah Presiden sampai berganti busana atau tidak lantaran mengalami kebasahan.
-
Sambut Raja Salman, DPR Disulap Pakai Sentuhan Adat Jawa
Menjelang kedatangan Raja Arab Saudi Salman bin Abdulazis Al Saud, komplek DPR/MPR RI disulap menjadi sangat berbeda.
-
Raja Salman Ke Bali, Ini Tempat Wisata yang Akan Dikunjungi
Selain tempat- tempat wisata tersebut, tim juga melakukan survei di sejumlah tempat hiburan di Kota Denpasar.
-
Hujan Deras, Presiden Jokowi Ikut Payungi Raja Arab
Payung tersebut menjadi pembicaraan saat Jokowi menerima kunjungan Raja Arab, Salman bin Abdulaziz Al-Saud di Istana Bogor, Rabu (1/3/2017).
-
DPR Siapkan Mikrofon Warna Emas dan Kursi Khusus Untuk Raja Salman
Raja Arab Saudi Salman Bin Abdulaziz Al Saud akan berkunjung ke DPR. Sejumlah persiapan pun dilakukan untuk menyambutnya.
-
Ahok Jabat Tangan Raja Salman
Selain Presiden Joko Widodo, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok ikut menyambut kedatangan Raja Salman bin Abdulaziz Al Saud.
-
Sambut Raja Salman di Tengah Hujan Deras, Pelajar Meneriakkan Keinginannya Ini
Namun saat Raja Salaman melintas teriakan itu pun terhenti lalu melambaikan bendera Indonesia dan Arab Saudi yang dipegang oleh kedua tangan
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved