Selasa, 7 Oktober 2025

6 Hutan di Banyuwangi, Ada Wahana Seru untuk Liburan Akhir Pekan

Banyuwangi memiliki banyak tempat wisata alam yang menarik untuk dikunjungi saat liburan akhir pekan.

Instagram/arviand_kusuma
Rowo Bayu, satu hutan di Banyuwangi untuk liburan akhir pekan 

TRIBUNNEWS.COM - Banyuwangi memiliki banyak tempat wisata alam yang menarik untuk dikunjungi saat liburan akhir pekan.

Selain pantai dan danau, hutan di Banyuwangi bisa jadi pilihan terbaik untuk menghabiskan waktu liburan akhir pekan.

Dari beberapa hutan di Banyuwangi ini, ada yang menyediakan wahana permainan seru yang bisa dicoba.

TONTON JUGA:

Selain itu, hutan di Banyuwangi juga memiliki spot foto instagramable yang cocok dikunjungi bagi kamu yang gemar selfie.

Melansir dari berbagai sumber, TribunTravel merangkum hutan di Banyuwangi untuk liburan akhir pekan.

1. Rowo Bayu

Rowo Bayu bisa kamu kunjungi jika ingin menghabiskan waktu liburan akhir pekan dengan keluarga.

Lokasi Rowo Bayu berada di Kentangan, Bayu, Songgon, Banyuwangi, Jawa Timur.

HALAMAN SELANJUTNYA > > > >

Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved