Rabu, 12 November 2025

Perempuan Disekap oleh Predator Seks Selama 2 Tahun

Perempuan malang berusia 30 tahun ini hanya bisa terbaring lemah saat ditemukan oleh polisi setelah dua bulan dipasung ke dinding dan disekap di dalam

TRIBUNNEWS.COM, SOUTHCAROLINA - Perempuan malang berusia 30 tahun ini hanya bisa terbaring lemah saat ditemukan oleh polisi setelah dua bulan dipasung ke dinding dan disekap di dalam ruangan di South Carolina, Amerika Serikat (AS).

Dalam video yang baru dirilis polisi ini, perempuan ini dan pacarnya dinyatakan hilang sejak akhir Agustus 2016 lalu dan baru ditemukan pada awal November.

Todd Kohlhepp, pelaku penculikan dan penyekapan ini ternyata merupakan pelaku kekerasan seksual berulang.

Ia dinyatakan bersalah atas tujuh pembunuhan dan dijatuhi tujuh hukuman penjara seumur hidup tanpa potensi pembebasan bersyarat.

Sumber: Kompas TV
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved