Musibah Gempa Bumi Menewaskan 3 Orang di 3 Daerah
Musibah gempa bumi yang melanda kawasan Pulau Jawa, menewaskan tiga orang. Di antaranya, Aminah seorang lansia yang tertimpa tembok bangunan rumah d
TRIBUNNEWS.COM, PEKALONGAN - Musibah gempa bumi yang melanda kawasan Pulau Jawa, menewaskan tiga orang.
Di antaranya, Aminah seorang lansia yang tertimpa tembok bangunan rumah di Pekalongan.
Aminah mengalami luka di kepala setelah tertimpa tembok pabrik yang terletak di sebelah rumahnya.
Baca: Jatipadang Dilanda Banjir, Anies Baswedan Lakukan Pengecekan Tanggul Jebol
Musibah gempa juga mengakibatkan seorang warga Bantul Yogyakarta meninggal dunia.
Selain di Pekalongan dan Bantul, gempa menewaskan seorang perempuan berumur 70 tahun.
Baca: Jatipadang Dilanda Banjir, Anies Baswedan Lakukan Pengecekan Tanggul Jebol
Simak liputannya dalam video di atas.(*)