Rabu, 15 Oktober 2025

Pilgub DKI Jakarta

Ini Pengaruh Kasus Ahok di Persaingan Pilkada DKI Jakarta

Proses hukum terhadap Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok dalam kasus dugaan penistaan agama terus berjalan dan segera disidangkan di pengadilan.

Editor: Sapto Nugroho

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Proses hukum terhadap Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok dalam kasus dugaan penistaan agama terus berjalan dan segera disidangkan di pengadilan.

Lalu seperti apa peta persaingan calon Gubernur DKI Jakarta ke depan?

Kompas TV membahasnya dengan pengamat politik dari Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah, Gun Gun Heryanto.

Simak pendapat Gun Gun Heryanto dalam tayangan video di atas. (*)

Sumber: Kompas TV
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved