PDIP: Seskab Tak Etis Beberkan Kepala Daerah Korupsi
PDI Perjuangan menilai Sekretaris Kabinet (Seskab) pandai memanfaatkan momentum terkait rilis pemeriksaan kepala daerah.
Penulis:
Ferdinand Waskita
Editor:
Anwar Sadat Guna
Adapun menurut latar belakang pejabat negara yang dimohonkan izin pemeriksaannya adalah: Golkar 64 orang (36,36 persen); PDIP 32 orang (18,18 persen); Partai Demokrat 20 orang (11,36 persen); PPP 17 orang (3,97 persen); PKB 9 orang (5,11 persen); PAN 7 orang (3,97 persen); PKS 4 orang (2,27 persen).
PBB 2 orang (1,14 persen); PNI Marhaen, PPD, PKPI, Partai Aceh masing-masing 1 orang (0,56 persen); Birokrat/TNI 6 orang (3,40 persen); independen/non partai 8 orang (4,54 persen); dan gabungan partai 3 orang (1,70 persen).
Halaman 2 dari 2