Sabtu, 8 November 2025

Kurikulum Merdeka

Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 220 221 Kurikulum Merdeka, Latihan 6.6

Berikut kunci jawaban Matematika kelas 7 halaman 220 dan 221 Kurikulum Merdeka. Memuat tugas Latihan 6.6 terkait materi Data dan Diagram.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Buku Matematika Kelas 7 Kurikulum Merdeka
Kunci jawaban Matematika kelas 7 halaman 220 dan 221 Kurikulum Merdeka. Terdapat soal seputar materi Data dan Diagram pada tugas Latihan 6.6 bab 6. 

Diagram batang karena data pada sumbu horizontal berupa data kategorik yaitu nama kota.

Baca juga: Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 99 100 Kurikulum Merdeka: Menyelesaikan Persamaan Linear

4. Diagram apakah yang akan kalian gunakan untuk menunjukkan pengeluaran bulanan keluarga kalian untuk listrik selama 1 tahun?

Jawaban:

Diagram garis, karena pada sumbu horizontal menunjukkan periode waktu bulan, mulai dari Januari sampai Desember.

5. Memilih diagram yang tepat dapat membantu kalian membaca dan memahami data dengan lebih mudah sesuai dengan tujuan analisis. Di bawah ini terdapat 4 tujuan berbeda dari tiap jenis diagram. Tulislah nama diagram dan pasangan pada bagian bawah setiap gambar.

a. Membandingkan jumlah tertentu

b. Membandingkan 2 tipe data yang berubah dari waktu ke waktu

c. Menunjukkan bagian yang berhubungan dengan jumlah keseluruhan

d. Mencatat perubahan data dari waktu ke waktu

soal nomor 5 mtk Latihan 6.6
Soal nomor 5 tugas Latihan 6.6

Jawaban:

1) D. Diagram garis

2) A. Diagram batang

3) B. Diagram garis ganda

4) C. Diagram lingkaran

*) Disclaimer: 

- Artikel ini hanya ditujukan kepada orang tua untuk memandu proses belajar anak.

- Sebelum melihat kunci jawaban, siswa harus terlebih dahulu menjawabnya sendiri, setelah itu gunakan artikel ini untuk mengoreksi hasil pekerjaan siswa.

(Tribunnews.com/Enggar Kusuma)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved