Kamis, 6 November 2025

Wanita Muda di Sleman Ditemukan Tewas Bersimbah Darah Usai Mandikan Anak, Ada Luka Sayat di Leher

Dugaan pembunuhan di Gamping ini terbilang sadis. Terduga pelaku mengeksekusi korban pada pagi hari dan dalam hitungan menit. Korban langsung dibunuh.

Editor: willy Widianto
Tribun Jogja/Ahmad Syarifudin
WANITA MUDA DIBUNUH - Jenazah wanita muda yang dibunuh di Sleman, DI Yogyakarta Selasa(4/11/2025) saat dibawa menuju ke ambulans. 

Pihak Kepolisian, kata Bowo, secara cepat akan segera meminta keterangan para saksi untuk mengungkap itu.

Mulai dari saksi pembantu rumah tangga, sebagai orang yang pertama kali menemukan tubuh korban. 

Polisi juga akan memeriksa saudara maupun teman-teman korban. 

Baca juga: Gandeng Komunitas Kandang Kebo, Disbud Sleman Merapah Jejak Peradaban Klasik di Lereng Ratu Boko

"Motifnya sampai sekarang masih didalami dari polsek Gamping maupun Polresta Sleman. (Soal indikasi pembunuhan terencana) belum ada. Nanti masih didalami motifnya ya. Kami masih akan melakukan pemeriksaan pemeriksaan kepada saksi dan juga hasil olah TKP ini akan kami rapatkan dengan Polda maupun Polresta," kata Bowo  

"Mohon doanya saja dari kejadian ini kami segera bisa melakukan pengungkapan secepatnya," tambah dia.

 

Artikel ini telah tayang di TribunJogja.com dengan judul 'Wanita Muda Tewas di Kontrakan di Gamping Sleman, Polisi Sebut Ada Luka Sayatan di Leher' 

 

 

Sumber: Tribun Jogja
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved