Film ‘Penyalin Cahaya’ dan Pesan Penting Pemberantasan Kekerasan Seksual di Kampus
di balik kemenangan Penyalin Cahaya, ada pesan penting yang perlu disoroti publik, yaitu tentang kekerasan seksual di lingkungan pendidikan.
Penulis:
Vincentius Jyestha Candraditya
Editor:
Johnson Simanjuntak
Tribunnews.com/Bayu Indra Permana
Wregas Bhanuteja (kiri) dan Henricus Pria (kanan) usai meraih penghargaan Penulis Skenario Asli Terbaik di Festival Film Indonesia 2021, di Jakarta Convention Center, Rabu (10/11/2021).
Terakhir, Wregas berharap bahwa film Penyalin Cahaya bisa terus tersebar luas ke seluruh dunia melalui penayangan-penayangan yang akan berlangsung dan bisa menguatkan siapapun untuk bersama-sama menciptakan zona aman.
“Semoga film penyalin cahaya tidak hanya berhenti untuk di malam ini tapi semua statement, semua pesan untuk kita bersama-sama melawan kekerasan seksual dan menciptakan ruang aman untuk kita hidup,” tutup Wregas.