Kabar Artis
Sempat Ingin Tutupi Pernikahan, Amanda Manopo Kini Ungkap Tak akan Perlihatkan Wajah Anaknya Kelak
Sempat ingin menutupi pernikahannya dengan Kenny Austin, Amanda Manopo kini mengungkap tak akan memperlihatkan wajah anaknya kelak.
Terpenting bagi pria kelahiran Medan, 16 April 1992 itu makanan harus ada nasinya.
"Nasi biasanya pasti nasi. Beda-beda menu sih," terang Amanda.
Baca juga: Jawaban Amanda Manopo soal Kabar Adakan Resepsi Lagi Undang Teman Artis di Tahun Depan
Perjalanan Cinta Kenny Austin dan Amanda Manopo
Kisah asmara antara Amanda Manopo dan Kenny Austin telah menjadi sorotan publik, terutama setelah mereka dipasangkan dalam sinetron berjudul Cinta Yasmin.
Kedekatan mereka berawal dari cinta lokasi (cinlok) saat beradu akting di sinetron Cinta Yasmin.
Setelah itu, kedekatan mereka bak berlangsung di kehidupan nyata.
Kemesraan mereka beredar di media sosial.
Keduanya liburan bersama sedang berpelukan di puncak Gunung Merbabu dan muncul potret mereka berada di Bandara Yogyakarta.
Banyak penggemar yang menjodoh-jodohkan dan mendukung hubungan mereka, bahkan kedekatan ini disebut-sebut menepis isu lama yang pernah mengaitkan Amanda dengan Arya Saloka, lawan mainnya di sinetron lain.
Setelah isu tersebut, muncul potret prewedding dan pengumuman acara live pernikahan Amanda Manopo dan Kenny Austin.
(Tribunnews.com/Indah Aprilin/Siti N)
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tribunnews/foto/bank/originals/Amanda-Manopo-1-09112025.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.