Minggu, 9 November 2025

Piala Super Eropa

Skenario Romelu Lukaku Main di Piala Super Eropa - Chelsea Butuh Gerak Cepat & Tepat

Chelsea memiliki peluang untuk memainkan Romelu Lukaku pada Piala Super Eropa melawan Villarreal, namun skenarionya tak gampang.

Penulis: Drajat Sugiri
Editor: Dwi Setiawan
Glyn KIRK / AFP
Pelatih kepala Chelsea Jerman Thomas Tuchel (kanan) memberi isyarat saat dia melakukan sejumlah pergantian pemain selama pertandingan persahabatan pramusim antara Chelsea dan Tottenham Hotspur di Stamford Bridge di London pada 4 Agustus 2021. 

Mengingat Lukaku belum berlatih bersama tim The Blues.

Di sisi lain, Thomas Tuchel berencana untuk mengajak Lukaku masuk dalam rombongan perjalanan ke Irlandia.

Tujuannya adalah untuk mengenalkan sang penyerang kepada skuat Chelsea maupun jajaran staf pelatih lainnya.

Terlepas dari itu, Chelsea sudah pernah tampil empat kali di ajang Piala Super Eropa, yakni pada edisi 1998, 2012, 2013, dan 2019.

Chelsea sekali menjadi juara, yaitu pada edisi 1998.

Sementara itu, ini akan menjadi penampilan perdana Villarreal di ajang yang sama.

(Tribunnews.com/Giri)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved