Liga 1
Jadwal Liga 1 Pekan ke-29: Persija Hadapi Lawan Berat, Jarak PSM dan Persib Tetap 10 Poin?
Jika PSM Makassar dan Persib Bandung sama-sama meraup 3 poin, jarak keduanya tetap 10 poin di klasemen Liga 1. Berikut jadwal pekan ke-29 Liga 1 2022
Editor:
Hasiolan Eko P Gultom
Instagram Kenzo Nambu 39
Selebrasi Skuad PSM Makassar - (dari kiri) Agung Manan, Yuran Fernandes, Ramadhan Sananta, Everton Nascimento, Akbar Tanjung, Kenzo Nambu. Hingga rangkaian pertandingan di pekan ke-28 berakhir, PSM Makassar masih memimpin klasemen Liga 1 2022. Klub berjuluk Juku Eja tersebut meraup 62 poin dari 28 laga, unggul 10 poin atas Persib Bandung di posisi kedua.
Senin (6/3/2023)
17.00 WIB - PSS Sleman Vs Bhayangkara FC
Selasa (7/3/2023)
15.00 WIB - PSIS Semarang Vs Madura United
17.00 WIB - Bali United FC Vs Persita Tangerang
Rabu (8/3/2023)
15.00 WIB - Persib Bandung Vs Persik Kediri
17.00 WIB - Borneo FC Vs Persija Jakarta
Kamis (9/3/2023)
15.00 WIB - Barito Putera Vs Persebaya Surabaya
17.00 WIB - Persikabo 1973 Vs PSM Makassar
Jumat (10/3/2023)
15.00 WIB - Arema FC Vs Dewa United
17.00 WIB - RANS Nusantara FC Vs Persis Solo
(Dwi Aryo Prihadi/SuperBall)
Berita Terkait
Liga 1
| Tegaskan Persita Bukan Tim Underdog, Carlos Pena: Kami Bisa Kalahkan Siapa Pun! |
|---|
| Persita Tak Gentar Hadapi Bhayangkara Lampung FC di Kandang Lawan: Bidik Kemenangan |
|---|
| Firza Andika Bidik 3 Poin Saat Bhayangkara Lampung FC Vs Persita: Bocorkan Skema Latihan Carlos Pena |
|---|
| Bhayangkara Lampung FC Vs Persita: Paul Munster Minta Suporter Penuhi Stadion Sumpah Pemuda |
|---|
| Viral Video Ngamuk Saat Diganti oleh Pelatih Persib, Saddil Ramdani Ungkap Alasan Dirinya Emosi |
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.