Sabtu, 8 November 2025

Kabar Abroad Timnas Indonesia

Rumor Transfer Pemain Timnas Indonesia: Sandy Walsh Tinggalkan Mechelen untuk Klub Asia

Pemain Timnas Indonesia Sandy Walsh dirumorkan meninggalkan KV Mechelen yang telah diperkuatnya selama lima musim untuk hijrah ke tim asal Benua Asia.

Tribunnews/HERUDIN
AKSI SANDY WALSH - Pemain Timnas Indonesia Sandy Walsh saat melawan Australia pada pertandingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona (10/9/2024). Sandy Walsh dirumorkan meninggalkan KV Mechelen menuju klub asal Benua Asia. (Tribunnews/HERUDIN) 

"Pemain bek-kanan terpantau radar klub asal Asia."

"Ada beberapa jendala transfer yang saat ini masih terbuka."

Pesepak bola Timnas Indonesia, Sandy Walsh membawa bola saat melawan Timnas Australia pada pertandingan Grup C putaran ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia melawan Australia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (10/9/2024). Skor masih 0-0 pada babak pertama. TRIBUNNEWS/HERUDIN
AKSI SANDY WALSH - Pemain Timnas Indonesia Sandy Walsh saat melawan Australia pada pertandingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona (10/9/2024). (Tribunnews/HERUDIN)

Jika kepindahan Sandy Walsh benar terjadi, maka sang pemain akan menutup legasinya di kompetisi Belgia.

Perlu diketahui, Sandy Walsh telah memperkuat tiga klub berbeda sejak memulai karier profesional tahun 2012 silam.

KRC Genk merupakan klub pertama sekaligus tim yang mempromosikan Sandy Walsh dari kategori U21.

Lima musim berselang (2012-2017), Sandy Walsh pun bergabung ke Zulte Waregem.

Di sana pemain bek-kanan menghabiskan waktu selama tiga musim (2017-20202), sebelum menjadi bagian dari Mechelen hingga detik ini.

(Tribunnews.com/Bayu Panegak)

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
10
8
1
1
18
3
15
25
2
Man. City
10
6
1
3
20
8
12
19
3
Liverpool
10
6
0
4
18
14
4
18
4
Sunderland
10
5
3
2
12
8
4
18
5
Bournemouth
10
5
3
2
17
14
3
18
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved