TAG
Kabinet Jokowi-JK
Berita
Foto (55)
-
Anggota Kabinet Jokowi-JK Bakal Pakai Mobil Dinas Mercy
Pengadaan mobil tersebut berdasarkan Peraturan Presiden Nomor 70 Tahun 2012 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah.
-
DPP Ganti Kalimantan Utara Usulkan Faridil Murad Menteri Jokowi-JK
Faridil tercatat sebagai Ketua Putra Suku Asli Kalimantan (Pusaka) yang seringkali berperan sebagai mediator perdamaian sejumlah kerusuhan antarsuku.
-
Eks Dirut IGN Kamajaya Mendadak Muncul Jadi Kandidat Menteri Pertanian
Adalah situs www.kabinetindonesiahebat.com yang menyebut pimpinan PT Gendhis Multi Manis di Blora, Jawa Tengah layak menjadi menteri.
-
Pengamat: Postur Kementerian Tergantung Jokowi
Ikrar mengusulkan Pemerintahan Jokowi-JK menghapus tiga kementerian koordianator yang ada sekarang ini karena kebijakannya tidak efektif.
-
Jokowi Tak Terhambat Surat Edaran Seskab untuk Tim Transisi
"Ya kalau izin ya kita nanti izin, jangan dibuat sulit. Kalau harus izin ke Menko Polhukam ya saya izin. Terus izin ke Pak Dipo Alam ya saya izin."
-
Hasto: Tim Transisi Membantu Percepat Implementasi Janji Kampanye Jokowi-JK
Hasto menegaskan kantor transisi bertugas untuk membantu dalam mempercepat implementasi janji-janji kampanye Jokowi-JK.
-
Pemerintahan Jokowi-JK Diminta Berikan Subsidi Langsung ke Petani
Dengan subsidi langsung itu, akan mengurangi mafia-mafia anggaran.
-
Tim Transisi Bikin Penangkal Calon Menteri Jokowi-JK Tak Korup
Tim Transisi Jokowi-JK akan mengantisipasi calon menteri yang masuk dalam Kabinet Jokowi-JK mendatang tidak bermasalah.
-
JK Setuju Pemisahan Kemendikbud
Wakil Presiden terpilih, Jusuf Kalla (JK), mengatakan Indonesia butuh banyak hasil penelitian untuk menyelesaikan permasalahan-permasalahan bangsa.
-
Koalisi Jokowi-JK Tak Perlu Takut Hadapi Koalisi Merah-Putih
Sebaliknya, partai koalisi pendukung pemerintah tidak perlu takut menghadapi kekuatan koalisi merah putih.
-
Harapan Pengusaha untuk Kabinet Jokowi-JK
"Harapannya adalah mereka yang profesional," kata Ketua Apindo, Franky Sibarani.
-
Jokowi Hormati Keputusan Parpol Penyeimbang Pemerintah
"Kami memerlukan checks and balances, dan dikritisi oleh mereka-mereka yang menyatakan diri berada di luar pemerintahan. Kami hormati keputusan itu,"
-
Jokowi: Menteri Harus Berani Berantas Mafia
"Tugas menteri baru ya menghilangkan mafia-mafia itu," tegasnya, Minggu (31/8/2014) malam, saat hadir di Muktamar PKB 2014 di Empire Palace Surabaya.
-
Jokowi Pastikan Muhaimin Masuk Kabinetnya
"Nama Pak Muhaimin bukan lagi cukup layak, tapi sangat mumpuni dan kapabel (menjadi menteri)," ujarnya, Minggu (31/8/2014) malam, usai hadir dalam Mu
-
Pembentukan Kabinet Jokowi-JK Jangan Terjebak Jumlah Menteri
"Jangan sampai perbaikan itu justru membuat pesawat yang sedang terbang malah jatuh, karena ada bagian mesin yang diganti," ujar Eko.
-
GLK Pidie Dukung Nezar Patria Masuk Kabinet Jokowi-JK
"Nezar Patria merupakan sosok figur yang layak diberikan dukungan. Rekam jejak Nezar Patria dan figurnya tidak terkontaminasi kepentingan politik."
-
Puan Maharani Bicara Soal Calon Menteri Jokowi-JK
PDIP belum merekomendasikan calon menteri kepada Presiden terpilih Joko Widodo.
-
Jokowi Diminta Jangan Pilih Menteri Neolib dan KKN
Jokowi harus memilih menterinya yang memahami betul nilai-nilai Trisakti sebagaimana yang tertuang dalam visi-misi Jokowi sebagai calon presiden.
-
Tim Transisi: Arsitektur Kabinet Harus Keluar dari Dikotomi Kurus-Gemuk
"Beberapa fungsi yang bisa dipadukan akan dilakukan, misal fungsi litbang, pengawasan, perencanaan, dan fungsi legislasi," jelas Hasto.
-
Kabinet Jokowi-JK Bakal Turun Ke bawah Dengar Aspirasi Rakyat
kabinet kerja yang akan dibangun Jokowi-JK penting untuk mempercepat proses peningkatan kualitas pembangunan dan kesejahteraan rakyat
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved