TAG
Pekan Olahraga Nasional (PON) Remaja
Berita (17)
-
PON Remaja Harus Ditinjau lagi Soalnya Beratkan APBD
inas Olahraga dan pemuda (Disorda) DKI Jakarta mendukung rencana Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) membatalkan pelaksanaan Pekan Olahraga Na
-
KONI DKI Jakarta Diminta Segera Gelar Musprovlub
Melihat kegagalan di ajang PON Remaja I, KONI DKI Jakarta seharusnya mawas diri dan segera melakukan pembenahan.
-
Pasangan Clara Marsela dan Dewi Kusumaningrum Sumbang Emas Voli Pantai
Clara Marsela dan Dewi Kusumaningrum, merebut medali emas di ajang voli pantai setelah mengalahkan tim Jawa Timur, 21-15, 23-21.
-
Atletik Sumbang Emas untuk Kontingan DKI Jakarta
Triani menjadi yang tercepat di nomor lari 800 meter putri dengan membukukan catatan waktu 2 menit 18,06 detik.
-
Atlet Anggar DKI Jakarta Sumbang Medali
Aditya yang berlaga di nomor degan putri mampu mengalahkan atlet anggar Jawa Timur Safira di partai final dengan skor tipis 15-14.
-
Icuk Sugiarto Instruksikan Ganda Campuran DKI Jakarta Walk Out
Icuk menarik atlet DKI Jakarta setelah merasa yel-yel yang diteriakkan suporter tuan rumah yang dinilainya sudah melewati batas kepatutan.
-
Chico Aura dan Jauza Fadhila Tembus Babak Semifinal
Chico yang menjadi unggulan kedua menyingkirkan wakil dari Jawa Tengah, Erick Eriawan yang merupakan unggulan kelima dengan skor 21-19, 21-13.
-
Tiga Pemanah DKI Tembus 16 Besar PON Remaja
Di nomor recurve putra, Sultansyah meraih peringkat 5 dengan perolehan 303 poin. Poin Sultansyah selisih 15 poin dari perngkat pertama.
-
Jatim Tetap Optimis Bisa Juara Umum
"Yang berat memang DKI Jakarta. Jabar juga cukup kuat di PON Remaja," ujarnya, Selasa (9/12).
-
Renang Sumbang 2 Emas Lagi untuk Kontingen DKI Jakarta
Di laga final nomor 100 meter gaya dada, perenang putra dan putri DKI Jakarta menjadi yang terbaik.
-
Tim Basket DKI Jakarta Belum Terkalahkan
Pada laga kedua yang berlangsung di Hall Basket CLS Knight, Surabaya, tim basket putra DKI Jakarta mengalahkan tim Sumatera Selatan 58-34.
-
Voli Pantai Putri DKI Jakarta Melenggang ke Babak Delapan Besar
Pasangan Dewi dan Clara kembali meraih kemenangan di pertandingan kedua mereka atas tim Jawa Tengah 21-18, 21-15.
-
Angkat Besi Tak Dilagakan di PON Remaja Karena Masalah Dana
Setelah dievaluasi cabor angkat besi akhirnya terpaksa tidak diikutsertakan pada PON Remaja I.
-
KONI Hanya Sahkan 133 Nomor Pertandingan do PON Remaja I Jatim
Sebenarnya ada banyak cabang olahraga yang ingin ikut. Tapi karena dananya juga terbatas KONI Pusat menetapkan 133 nomor pertandingan.
-
PON Remaja di Jawa Timur Diundur Dua Hari
Pengunduran itu diajukan sendiri oleh Pemerintah Daerah Jawa Timur karena Gubernur Soekarwo tidak dapat membuka PON Remaja tanggal 6 Desember 2014.
-
Lawan Tim Pra PON Remaja Jawa Barat Seperti Lawan Persib Bandung
Menurut Patar, tim asuhannya seharusnya dapat merengkuh tiga angka dari PON Banten setelah unggul lebih dulu di babak pertama.
-
Pra PON DKI U-16 Fokus Benahi Stabilitas Mental
Ketidakstabilan mental pemain, kata Patar, menjadi salah satu faktor utama yang harus dibenahi.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved