TAG
Perang Palestina Vs Israel
Perang Palestina Vs Israel
Berita
Foto (15)
-
Trump Sesumbar Perang di Gaza Berakhir dalam 2 Minggu ketika Israel Lakukan Serangan Mematikan
Presiden AS, Donald Trump kembali sesumbar dengan menyebut perang di Gaza akan mencapai akhir yang konklusif dalam dua minggu.
-
Netanyahu Minta Palang Merah Kirim Bantuan ke Sandera Israel, Hamas Beri 1 Syarat
Perdana Menteri Israel Netanyahu minta Palang Merah Internasional (ICRC) mengirim bantuan ke sandera di Jalur Gaza, Hamas memberikan satu syarat.
-
4 Alasan Bantuan Tak Tersalurkan ke Warga Gaza yang Kelaparan, meski Israel Longgarkan Blokade
Hampir tidak ada truk bantuan yang sampai ke gudang PBB untuk didistribusikan, terdapat alasan bantuan tidak didistribusikan.
-
3 Negara OTW Akui Palestina Sisakan AS sebagai DK PBB, Sudah Muak Agresi Militer Israel
Langkah Prancis dan Inggris ini akan menjadikan Amerika Serikat sebagai satu-satunya anggota tetap yang tidak mengakui negara Palestina.
-
Trump akan Bahas Warga AS yang Tewas Dipukuli Pemukim Israel di Tepi Barat
Presiden AS Donald Trump sebut akan melakukan rapat mengenai warga AS, Sayfollah Musallet, yang tewas dipukuli pemukim Israel di Tepi Barat.
-
Hamas Sebut Netanyahu Penjahat, Klaim Israel Menang di Gaza Hanyalah Ilusi Besar
Hamas memberikan pernyataannya terkait perundingan gencatan senjata Gaza yang sedang diadakan di Doha, Qatar.
-
AS Perluas Jejak Militer Bangun Pangkalan Baru di Israel, Isyarat perang ?
AS tengah membangun infrastruktur militer strategis termasuk pangkalan udara, markas pasukan hingga gudang amunisi di Israel senilai 3,8 milar dolar
-
Trump Sambut Netanyahu Lagi di Gedung Putih untuk Ketiga Kalinya, Apa yang Dibahas?
Perdana Menteri Israel Benjamin Netanyahu kembali menginjakkan kaki di Gedung Putih untuk ketiga kalinya.
-
Hamas Diisukan Runtuh: 95 Persen Pemimpin Tewas, Tak Lagi Kendalikan Gaza
Hamas diisukan runtuh usai 95 jenderal dan pemimpin tertinggi termasuk Yahya Sinwar tewas, jadi korban serangan rudal Israel sejak 7 Oktober 2023
-
Direktur RS Indonesia di Gaza Tewas Imbas Rudal Israel, Marwan Al-Sultan Dikenal Sosok Berdedikasi
Ketua Divisi EMT MER-C Indonesia, Arief Rachman mengenang sososk Direktur RS Indonesia di Gaza Marwan Al-Sultan yang meninggal imbas serangan Israel.
-
Menlu Israel Klaim Serius Soal Gencatan Senjata, tapi Bom Terus Dijatuhkan di Gaza
Menteri Luar Negeri Isrel, Gideon Saar mengklaim bahwa negaranya serius ingin mencapai kesepakatan sandera dan gencatan senjata di jalur Gaza.
-
Netanyahu Tunda Sidang Korupsi Minggu Depan demi Temui Trump, Jaksa Israel Setuju
Pengadilan Israel telah menyetujui permintaan Perdana Menteri Netanyahu untuk menunda sidang korupsinya yang semula dijadwalkan pada minggu depan.
-
48 Perusahaan Kecipratan Untung dari Serangan Israel ke Gaza, FPN: Genosida Bukan Hanya Soal Senjata
FPN memberikan tanggapan soal laporan dari pelapor khusus PBB yang menyebut setidaknya 48 perusahaan diduga membantu Israel terlibat genosida di Gaza.
-
5 Fakta Bocornya Rencana Amerika Serang Houthi Yaman, Grup Chat Berisi 18 Pejabat Senior AS
Grup chat bernama "Houthi PC small group" ini digunakan untuk membahas koordinasi tindakan terkait Houthi. Simak rangkuman fakta terkait insiden ini.
-
Pejuang Al-Qassam Pakai Sabuk Berpeledak, Lakukan Serangan Bunuh Diri di Jabalia, Zionis Tewas
Pejuang Al-Qassam melakukan penyerangan bunuh diri menggunakan sabuk berpeledak di Jabalia. Tentara zionis tewas.
-
Selalu Siap Kirim Bantuan ke Gaza, PBB Akui Ada Tantangan yang Hampir Mustahil Diatasi
Selalu siap untuk mengirimkan bantuan ke Gaza, Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) mengakui ada tantangan yang hampir mustahil diatasi.
-
Doa Achmad Albar Dari Panggung Konser Emas 50 Tahun God Bless, Ingin Perang di Palestina Berakhir
Doa diucapkan Achmad Albar dan kawan-kawan dari panggung God Bless Konser Emas 50 Tahun. Ia berharap perang Palestina berakhir.
-
Sosial Media Jadi Cara Arie Untung Edukasi Perang Palestina dan Israel
Arie Untung ikut bersuara soal perang antara Palestina dan Israel.Menurutnya sosial media kini bisa menjadi cara
-
Skenario Terburuk, Jalur Gaza Jatuh ke Tangan Israel
Israel menyiapkan operasi darat besar-besaran ke Hamas dan Jalur Gaza. Ratusan ribu tentara sudah digelar di Israel selatan.
-
KH Said Aqil Siradj Serukan Israel-Palestina Hentikan Perang dan Segera Lakukan Perundingan Damai
Prof Dr KH Said Aqil Siroj tegas menyerukan stop perang dan lindungi warga sipil serta lakukan segera perundingan damai.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved