TAG
Perang Saudara Ethiopia
Berita
-
PM Ethiopia Pemenang Nobel Perdamaian Nyatakan Pimpin Perang Lawan Kelompok Tigray
Puluhan ribu orang diperkirakan tewas dalam perang antara pasukan Ethiopia melawan kelompok bersenjata Tigray di wilayah utara negara itu.
-
Bentrok Etnis Meledak, Ethiopia Umumkan Status Darurat di Negara Bagian Amhara
Deklarasi darurat datang sehari setelah militer Ethiopia mengerahkan pasukan ke zona North Shoa dan zona khusus Oromo.
-
Konflik di Perbatasan Somalia-Ethiopia Tewaskan Sekurangnya 100 Orang
Sekitar 100 warga sipil, banyak dari mereka penggembala, tewas sejak bentrokan meletus pada Jumat dan berlanjut hingga Selasa (6/4/2021).
-
Ledakan Bom di Addis Ababa Ethiopia Tewaskan Tiga Orang
Konflik meledak sejak 2019, ketika Tigray People's Liberation Front (TPLF) mundur dari koalisi pemerintahan Perdana Menteri Abiy Ahmed.
-
PM Ethiopia Sebut Wilayah Kekuasaan Tigray Kini Sudah Dalam Kendali Tentara Nasional
Pasukan Pertahanan Nasional Ethiopia (ENDF) telah mengendalikan Mekelle, ibukota wilayah kekuasaan Tigray, menurut cuitan PM Abiy Ahmed.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved