TAG
SDN Kalibaru 01
Berita
Foto (1)
-
Kondisi Siswa SD yang Ditabrak Mobil MBG di Jakut, Prabowo Jenguk Korban, Polisi Beri Trauma Healing
Insiden mobil SPPG menabrak SDN Kalibaru 01 Cilincing pada 11 Desember 2025 melukai 22 orang. Prabowo mendatangi RSUD Koja untuk menjenguk korban.
-
Jenguk Korban yang Ditabrak Mobil MBG, Prabowo Elus-elus Tangan Filio: Kamu Kenal Saya?
Presiden RI Prabowo Subianto menjenguk siswa dan guru SDN Kalibaru 01 Cilincing korban kecelakaan ditabrak mobil SPPG di RSUD Koja.
-
Dishub Bantah Keterangan Sopir Mobil MBG yang Tabrak Siswa SD: Sistem Pengereman Bagus
Polisi menegaskan kecelakaan terjadi murni akibat human error lantaran Adi mengemudi dalam kondisi kurang tidur.
-
Hasil Olah TKP Sopir MBG Seruduk Siswa SD Kalibaru, Polisi Temukan Ada Upaya Pengereman
Polisi mengungkapkan hasil olah TKP kasus sopir MBG menabrak siswa SD Kalibaru, ditemukan jejak pengereman.
-
Hasil Tes Urine Sopir Mobil MBG yang Tabrak Siswa SD di Cilincing Jakut, Akui Sempat Begadang
Penetapan tersangka sopir mobil MBG setelah penyidik melakukan gelar perkara terhadap kejadian di SDN 01 Cilincing.
-
Baru Tidur Jelang Subuh, Sopir Mobil MBG Ternyata Kelelahan dan Mengantuk
Sopir mobil MBG kelelahan, baru tidur subuh lalu menabrak murid SD Kalibaru. Puluhan korban luka, polisi tetapkan tersangka, trauma masih membekas.
-
Kasus Mobil MBG Tabrak Siswa SD di Jakut, Polisi: Tak Ada Sabotase, Murni karena Kelalaian Sopir
Polisi menegaskan kasus mobil MBG yang menabrak siswa SD SDN Kalibaru 01, Jakarta Utara terjadi murni karena kelalaian sopir dan tak ada sabotase.
-
Orang Tua Murid Trauma usai Mobil MBG Tabrak Siswa SD di Cilincing Jakut
Kegiatan belajar mengajar di SDN Kalibaru 01, Cilincing, Jakarta Utara, pada Jumat (12/12/2025), dilakukan secara jarak jauh atau daring.
-
Sosok Lalu Hadrian Irfani, Anggota DPR Desak Pemerintah Evaluasi MBG Pasca Mobil Tabrak Siswa SD
Anggota DPR RI Lalu Hadrian Irfani meminta pemerintah mengevaluasi program MBG pasca insden mobil menabrak siswa dan guru.
-
SDN Kalibaru Terapkan Pembelajaran Jarak Jauh Pasca Mobil MBG Tabrak Siswa
Dinan mengatakan para siswa akan kembali melakukan pembelajaran normal pada Senin pekan depan
-
Kasus Mobil MBG Tabrak Siswa SD di Cilincing Naik ke Tahap Penyidikan, Sopir Masih Berstatus Saksi
Kapolres Metro Jakarta Utara Kombes Pol. Erick Frendriz menyebut kasus mobil MBG yang menabrak puluhan siswa SD di Cilincing naik ke tahap penyidikan
-
Wapres Gibran Minta Maaf Atas Insiden Kecelakaan Mobil MBG dan Minta Diusut
Mobil MBG tabrak SD Kalibaru, 21 korban luka. Wapres Gibran minta maaf, dorong pengusutan tuntas dan trauma healing bagi siswa.
-
BGN Evaluasi Rekrutmen Sopir SPPG, Tabrak Siswa saat Antar MBG di Jakut, Diduga Salah Injak Gas
Mobil MBG menerobos pagar SDN Kalibaru 01, menabrak puluhan siswa. Mobil dikendarai sopir pengganti yang telah diamankan. Diduga salah injak pedal gas
-
Jenguk Siswa yang Tertabrak Mobil MBG, Gubernur Pramono: Biaya Pengobatan Ditanggung Pemprov Jakarta
Gubernur DKI Jakarta Pramono Anung memastikan seluruh biaya pengobatan siswa yang tertabrak mobil MBG ditanggung Pemprov Jakarta.
-
Polisi Dalami Penyebab Mobil Tabrak Siswa di Cilincing Jakut, Termasuk soal Kecepatan Mobil
Polisi mendalami penyebab mobil warna putih menabrak siswa dan guru SDN Kalibaru 01, Cilincing, Jakarta Utara, Kamis (11/12/2026) pagi.
-
Pengakuan Sopir Mobil MBG yang Seruduk Puluhan Murid SD di Jakarta Utara
Meski sudah mengambil keterangan dari sopir, polisi masih akan mendalami olah Tempat Kejadian Perkara (TKP).
-
Cerita Saksi soal Mobil MBG Tabrak Pagar hingga Lindas Siswa SD di Jakarta Utara
Mobil pengangkut makanan untuk program Makan Bergizi Gratis (MBG) menabrak pagar sekolah lalu melindas siswa di Cilincing, Jakarta Utara.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved