TAG
tambang nikel
Berita
Foto (2)
-
DPR Tidak Tahu soal Perizinan Tambang Nikel di Raja Ampat, Sebut Urusan Pemerintah
DPR mengakui tidak tahu terkait terbitnya IUP nikel di Raja Ampat. DPR menyebut penerbitan tersebut adalah urusan pemerintah.
-
Pakar Hukum: Izin Tambang Nikel di Raja Ampat Dapat Dicabut karena Langgar Lingkungan dan Adat
Menurut dia, pertumbuhan ekonomi dan pengelolaan sumber daya alam, harus diseimbangkan dengan komitmen melindungi kawasan konservasi.
-
Polemik Tambang Nikel di Raja Ampat, Dianggap Tak Beri Manfaat Warga Lokal, Didesak Disetop Permanen
Sejumlah pihak kini turut memberikan tanggapannya terkait polemik tambang nikel di Raja Ampat, pemerintah diminta tegas.
-
Komisi III DPR Sebut Penegak Hukum Perlu Bertindak Usut Pelanggaran Tambang Nikel di Raja Ampat
Anggota Komisi III DPR Hasbiallah Ilyas mengatakan Aparat Penegak Hukum bisa menyelidiki pihak yang menerbitkan izin tambang nikel di Raja Ampat.
-
Bahlil Dijuluki Pahlawan Kesiangan Raja Ampat, Aliansi Pemuda: Copot Dia sebelum Alam Papua Musnah
Aliansi Pemuda dan Masyarakat Papua Peduli Demokrasi menjuluki Bahlil Lahadalia sebagai pahlawan kesiangan karena selama ini dianggap diam saja.
-
Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Kunjungi Papua, Ini Permintaan Warga Pulau Gag Soal Tambang Nikel
Bahlil pun menegaskan bahwa, kedatangannya untuk memastikan semua operasional GAG Nikel berjalan sesuai dengan semestinya tanpa merusak alam.
-
Warga Sorong Teriaki 'Bahlil Penipu': Ada 4 Tambang Nikel di Raja Ampat, Bukan Cuma 1
Bahlil di demo, bukan hanya satu perusaaan tambang nikel yang beroperasi di Tanah Papua, melainkan ada empat perusahaan besar, ia lalu kabur
-
Raja Ampat Bagian dari UNESCO Global Geopark dan Harus Dilindungi, Bahlil Diminta Tak Tutup Mata
Aktivis lingkungan di Sorong meminta Menteri ESDM Bahlil Lahadalia tak menutup mata tentang ancaman kerusakan alam imbas tambang nikel di Raja Ampat.
-
Greenpeace Sebut Pernyataan Bahlil Sesat soal Tambang Nikel Raja Ampat Jauh dari Tempat Wisata
Greenpeace menegaskan, pulau-pulau di Raja Ampat merupakan satu kesatuan utuh dan berdampak satu sama lain.
-
Greenpeace Sebut 4 Izin Pertambangan di Raja Ampat Berada dalam Geopark yang Diakui UNESCO
Greenpeace mengungkapkan tambang nikel di Raja Ampat berlokasi di geopark yang sudah diakui sebagai situs dunia oleh UNESCO.
-
3 Pulau Dilindungi di Raja Ampat Jadi Tambang Nikel, Greenpeace: Lebih dari 500 Hektar Dibabat Habis
Greenpeace Indonesia mengungkapkan tiga pulau dilindungi di Raja Ampat telah dibabat habis karena dijadikan tambang nikel.
-
Fadli Zon Tanggapi Polemik Tambang Nikel di Raja Ampat, Tak Mau Pertambangan Rusak Ekosistem Alam
Menteri Kebudayaan Fadli Zon menyetujui soal penghentian tambang nikel di Raja Ampat, Ia mengaku tak ingin tambang nikel ini merusak ekosistem alam.
-
PDIP: Penghentian Permanen Tambang di Raja Ampat Wajib Dilakukan, Bukan Sementara Apalagi Pura-pura
Penghentian sementara yang sebelumnya diumumkan oleh Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Bahlil Lahadalia, dinilai tidak cukup.
-
Merusak Ekologi, Komisi VII DPR Minta Kajian Ulang Izin Tambang Nikel di Raja Ampat
Wakil Ketua Komisi VII DPR RI Chusnunia Chalim meminta Pemerintah mengkaji ulang izin tambang nikel di Raja Ampat, Papua Barat Daya.
-
Greenpeace Desak DPR Evaluasi Total Hilirisasi Nikel Usai Tambang Ancam Alam Raja Ampat
Greenpeace desak DPR evaluasi hilirisasi nikel usai tambang di Raja Ampat timbulkan ancaman kerusakan lingkungan.
-
Tambang Nikel di Raja Ampat: Bahlil Hentikan Sementara, Susi Pudjiastuti Nilai Tidak Cukup
Eks Menteri KKP RI Susi Pudjiastuti menilai, langkah Menteri ESDM Bahlil Lahadalia menghentikan tambang nikel Raja Ampat sementara tidak cukup.
-
Soroti Potensi Ancaman Ekologis, Komisi VII DPR: Izin Tambang Nikel di Raja Ampat Harus Dikaji Ulang
Chusnunia Chalim, menyoroti soal aktivitas pertambangan nikel yang berada di sekitar kawasan konservasi laut
-
Rob Raffael Kardinal Tolak Tambang Nikel di Raja Ampat, Dukung Pemerintah Evaluasi Izin Amdal
Pencabutan izin adalah langkah penting dalam menjaga komitmen Indonesia terhadap konservasi dan keberlanjutan kawasan konservasi Raja Ampat.
-
5 Tokoh Tanah Air Ikut Suarakan Tagar Save Raja Ampat: Senggol Prabowo, Dijawab Akun Gerindra
Tak hanya menyayangkan kerusakan alam Raja Ampat yang tersiar lewat foto dan video di media sosial, suara mereka juga menuntut tindakan tegas Prabowo
-
Ngaku Dihubungi Prabowo dan Seskab, Bahlil Berencana Datangi Lokasi Tambang Nikel di Raja Ampat
Bahlil mengatakan ia akan mengunjungi lokasi tambang nikel di Raja Ampat, Papua Barat Daya dalam minggu ini, usai dihubungi Prabowo
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved