Review Lumia 540 Dual SIM
Si Budget Phone yang Berkesan Premium
Perangkat anyar yang dirilis Microsoft Device Indonesia baru-baru ini memang tampil beda dari para pendahulunya.
Penulis:
Fajar Anjungroso
Kesimpulan
Sejatinya Lumia 540 Dual SIM hanya ada peningkatan minor saja dibanding pendahulunya, Lumia 535. Pembeda yang paling kentara dari sisi tampilan fisik, resolusi layar yang lebih besar, kamera lebih oke, kapasitas batrei, dan sistem operasi terbaru.

Sedangkan dari segi harga, selisih keduanya di rentang Rp 200-400 ribu. Nah, bagi mereka yang sensitif dengan budget mungkin lebih memilih Lumia 535. Beda dengan golongan yang ingin tampil up to date, bisa jadi condong ke Lumia 540 Dual SIM.
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tribunnews/foto/bank/originals/lumia-540-dual-sim-asasaas_20150627_152203.jpg)