TOPIK
Pelatih Timnas Indonesia
-
Kata Fakhri Husaini Soal Kemungkinan Melatih Tim Senior
Nama Fakhri Husaini belakangan dihubung-hubungkan sebagai pengganti Shin Tae-Yong sebagai pelatih tim nasional Indonesia U-19.
-
Hal-Hal Seputar Perseteruan antara PSSI dan Shin Tae-yong
Sesudah dikritik Shin Tae-yong, keesokan harinya PSSI memberikan "serangan balik" yang mengarah ke pelatih Shin, termasuk ancaman pemecatan.
-
Kronologi Konflik Shin Tae-yong dan Indra Sjafri: Sudah Minta Maaf, Diminta ke Luar dari Ruang Rapat
Namun, saat rapat dimulai, Shin Tae-yong menegaskan bahwa Indra Sjafri tak boleh lagi ada di ruangan.
-
Satgas Timnas Bicara Soal Pemecatan Shin Tae-yong, Ini Respons Exco PSSI
Haruna menambahkan apapun namanya, baik satgas, pokja atau apa pun itu kewenangan penuh ada di Ketua Umum
-
Berkonflik dengan Shin Tae-yong, Indra Sjafri Diserang Netizen Indonesia: Ini Responsnya
“Subhanallah, mungkin ada perbedaan pemahaman,” respon Indra Sjafri saat ditanya wartawan soal serangan warganet.
-
Berseteru, Indra Sjafri Sebut Tak Adil Bila Shin Tae-yong Dipecat Sebelum Tunjukkan Hasil
Hubungan Indra Sjafri dan Shin Tae-yong tengah memanas. Keduanya saling sindir terkait kinerja mereka di timnas Indonesia.
-
Dikabarkan Tengah Berkonflik, Ini yang Terjadi Saat Meeting Virtual Antara Shin Tae-yong dan PSSI
Yunus Nusi mengabarkan, Ketua Umu PSSI Mochamad Iriawan masih memiliki kepercayaan besar kepada Shin Tae-yong di Timnas Indonesia.
-
Khawatir Disebut Mengintervensi, Kemenpora Tak Mau Campuri Masalah Shin Tae-yong dan PSSI
Friksi antara Shin Tae-yong dan PSSI khususnya Direktur Teknik, Indra Sjafri mencuat di media-media Korea Selatan.
-
Dianggap Langgar Statuta PSSI, Begini Tanggapan Syarif Bastaman
Menanggapi hal tersebut, Syarif Bastaman mengatakan dirinya sudah tak lagi menjabat sebagai Ketua KP sejak Mei Lalu.
-
Kata PSSI Soal Klarifikasi Indra Sjafri atas Tudingan Shin Tae-yong yang Tayang di Situs Resmi
PSSI sengaja beri klarifikasi ke Indra Sjafri lantaran beberapa media di Indonesia menyerang PSSI dan Indra Sjafri atas pernyataan Shin Tae-yong
-
Ada Friksi Antara Shin Tae-yong dan PSSI, Zainudin Amali: Kemenpora Mengamati Saja
pemerintah hanya menginginkan agar PSSI bisa menyiapkan Timnas Indonesia U-19 dengan matang jelang berlaga di Piala Dunia U-20 2021.
-
Friksi Shin Tae-yong dan PSSI, Pemain Timnas Indonesia Dapat Pesan Ini
Sebagai mantan pemain timnas, Charis Yulianto menyadari selisih paham antara pelatih dan federasi bukanlah hal yang baru di Indonesia.
-
Kasatgas Timnas Sebut Shin Tae-yong Bisa Dipecat Jika Tak Segera ke Indonesia
Shin Tae-yong yang dikabarkan melontarkan sejumlah kritik atas PSSI terancam dipecat bila tidak segera datang ke Indonesia.
-
Jika Shin Tae-yong Dipecat, PSSI Sudah Siapkan Indra Sjafri Jadi Pelatih Timnas Indonesia?
Syarif Bastaman menegaskan bahwa salah satu opsi pengganti Shin Tae-yong bisa saja dipercayakan ke Indra Sjafri.
-
Disemburi Kritik, PSSI Beri Tiga Pilihan Buat Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong
Alasan PSSI ingin menggelar TC di Indonesia adalah agar Shin Tae-yong bisa menangani dua tim sekaligus.
-
Soal Polemik PSSI dengan Shin Tae-yong, Eks-Persija Jakarta: Ini Cuma Miss Komunikasi
PSSI bersikeras juga agar Shin Tae-yong lah yang harus mengikuti arahannya; pelatnas Timnas Indonesia harus dilakukan di Jakarta bukan di Korsel
-
Shin Tae-yong Ingin Timnas Indonesia TC di Korea Selatan, Ini Respons PSSI
Sepengatahuan Endri, Shin Tae-yong sendiri yang memberikan berbagai rencana pemusatan latihan kepada PSSI.
-
Tiga Keputusan PSSI yang Dianggap Aneh Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong
Bahkan, baru-baru ini pelatih berusia 49 tahun itu memaparkan tiga keputusan aneh PSSI kepada media Korea.
-
Merasa Ada yang Tak Beres pada PSSI, Shin Tae-yong Singgung Perilaku Pulang Tanpa Izin Indra Sjafri
Shin terang-terangan menyebut "sikap PSSI berubah, padahal di awal dijanjikan dikasih dukungan penuh".
-
Shin Tae-yong Minta Timnas Latihan di Korsel, Ketua Satgas: Memang di Korea Tak Ada Covid-19?
Ketua Satgas Timnas Indonesia Syarif Bastaman cenderung membela PSSI dalam polemik yang ada dengan Shin Tae-yong
-
Ketua Satgas Timnas: PSSI Ini Bohirnya, Shin Tae-yong Harus Ikut Arahan Pemberi Kerja
Mengapa PSSI ngotot untuk diadakan di Jakarta dan secepat-cepatnya bulan juli ini? Apa mau Shin Tae-yong?
-
Respons PSSI Terkait Pernyataan Shin Tae-yong di Media Korsel Soal Janji Tinggal Janji
PSSI pun sudah menyiapkan tim khusus untuk menanyakan kebenaran berita-berita yang memuat pernyataannya di media Korea Selatan.
-
Gaji Pelatih Timnas Indonesia Belum Dibayar, Plt Sekjen: PSSI Belum Ada Pendapatan
kondisi di internal PSSI memang sedang mengalami krisis finansial. Salah satu penyebabnya karena PSSI tidak ada pemasukan lantaran covid-19
-
Pandemi Covid-19 Bikin Program Berantakan, Shin Tae-yong Ajak Timnas Indonesia TC di Korea Selatan
Shin Tae-yong berencana mengajak pemain Timnas Indonesia menjalani training camp (TC) di Korea Selatan
-
Sumbang Ratusan Juta Lawan Pandemi, Shin Tae-yong: Indonesia Punya Sistem Medis yang Kurang Baik
Pelatih berusia 51 tahun itu merasa tergerak ingin membantu karena sistem medis dan penanganannya kurang baik di Indonesia.
-
Negatif Covid-19, Kepulangan Gong Oh-Kyun ke Korsel Segera Diurus PSSI
Gong Oh-kyun sempat menjalani isolasi di rumah sakit sembari menjalani tes lainnya, Swab Tes, pada Sabtu (4/4/2020).
-
Intens Bertemu Asistennya yang Positif Covid-19, Pelatih Timnas Indonesia Bingung Soal Hal Ini
Shin Tae-yong mengaku bingung dan tidak menyangka salah satu rekannya harus terpapar virus corona.
-
Ternyata Pemain Timnas yang Dipanggil Ikuti TC dan Seleksi Bukan Pilihan Shin Tae-yong
Khusus Timnas senior, Shin mengatakan masih ‘buta’ dengan kualitas pemain. Ia hanya melihat dari beberapa video pertandingan.
-
Shin Tae-yong Pantau Proses Seleksi 52 Pemain yang Ikuti TC Timnas U-19
Dari 52 pemain yang diseleksi Timnas U-19, PSSI hanya memilih 30 pemain terbaik dan berkualitas.
-
Jadi Asisten Shin Tae-yong di Timnas, Indra Sjafri: Banyak Hal yang Bisa Kita Pelajari Darinya
Di posisi timnas senior akan ditempati oleh manajer pelatih Shin Tae-yong, dibantu Indra Sjafri dan Kim Hae Woon (pelatih kiper).
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved