TOPIK
Pelatih Timnas Indonesia
-
Fakhri Husaini: Saya Anggap PSSI Melecehkan Saya Sebagai Pelatih Lokal
Fakhri Husaini merasa PSSI telah melecehkan dirinya. Hal ini terkait niat PSSI yang ingin menjadikan Fakhri Husaini sebagai asisten pelatih
-
Struktur Lengkap Kepelatihan Timnas Indonesia di Bawah Shin Tae-yong
selain tim nasional U19, Shin juga akan membantu supervisi timnas U-16 dan timnas U-23.
-
Sekjen PSSI Masih Batasi Shin Tae-yong Bicara
“Nanti ajak Shin Tae-yong ke tempat makan yang enak ya,” kata Tisha kepada penerjemah Shin Tae-yong ketika sudah memasuki mobil.
-
Keputusan Sudah Final, Fakhri Husaini Tak Mau Jadi Asisten Shin Tae-yong
Hal tersebut semakin menguatkan niat Fakhri Husaini untuk tidak menjadi pendamping Shin Tae-yong di Timnas Indonesia.
-
Shin Tae-yong Tak Ikut Tangani Timnas Indonesia U-16
Sebelumnya, pelatih Timnas Indonesia U-16 Bima Sakti sudah lebih dulu meninggalkan kantor PSSI.
-
Tiba di Kantor PSSI, Shin Tae-yong Adakan Pertemuan Dengan Staf Pelatih, Bahas Apa?
Dari pantauan Tribunnews, Shin Tae-yong yang mengenalan jaket putih datang bersama asistennya yang ia bawa dari Korea Selatan.
-
Ogah Jadi Asisten Shin Tae-yong, Fakhri Husaini: Tak Usah Ajari Saya Soal Nasionalisme
Menurut Fakhri, penolakan menjadi asisten pelatih Timnas Indonesia semata-mata bukan karena tidak menghargai panggilan negara.
-
Tolak Posisi Asisten Pelatih Timnas, Fakhri Husaini Berani Adu Program dengan Shin Tae-yong
Nama-nama pelatih lokal yang sering mengarsiteki Timnas Indonesia tergusur, salah satunya adalah Fakhri Husaini.
-
Kecewa pada PSSI, Fakhri Husaini Tolak Jadi Asisten Pelatih Shin Tae-yong
Fakhri menegaskan, dirinya sangat keberatan jika hanya diberikan kepercayaan menjadi pendamping Shin Tae-yong.
-
Gelandang Serang Bhayangkara FC ini Berharap Dapat Gemblengan Disiplin dari Shin Tae-yong
Untuk itu, Sani pun mengaku terus berlatih meski kompetisi sepakbola Indonesia tengah libur. Pasalnya, ia berharap bisa dipanggil Shin Tae-yong
-
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong Dinilai Benar-benar Terapkan Disiplin
Rencananya Shin Tae-yong saat bertugas perdana akan mengumpulkan 60 pemain yang terdiri dari skuat Timnas senior, U-22 dan U-19.
-
Indra Sjafri Bicara Kemungkinan Jadi Asisten Shin Tae-yong di Timnas: Sudah Diajak Diskusi PSSI
Selain Indra Sjafri, ada dua kandidat lainnya yakni Nova Arianto dan Seto Nurdiantoro yang dikabarkan menjadi calon asisten
-
Blak-blakan Shin Tae-yong: Timnas Indonesia Buruk Tapi Timnas U-19 dan Timnas U-22 Baik-baik Saja
Shin tae-yong menyebut saat ini tim Garuda senior tengah dalam kondisi buruk, tapi timnas level usia dalam keadaan baik.
-
Sempat Galau Terima Tawaran PSSI, Shin Tae-yong Singgung Soal Timnas Indonesia yang 5 Kali Kalah
Menjadi pelatih timnas Indonesia adalah pekerjaan pertama buat Shin Tae-yong setelah menganggur selama kurang lebih 1,5 tahun.
-
Menpora Akan Temui Shin Tae-yong di Hari Perdana Bekerja Jadi Pelatih Timnas Indonesia
Pada 13 Januari 2020, Shin Tae-yong mulai bekerja dengan mengumpulkan 60 pemain Timnas Indonesia.
-
Respons Menpora Atas Keluhan Shin Tae-yong Soal Minimnya Fasilitas Gym Buat Skuat Timnas Indonesia
pelatih asal Korea Selatan itu memang sempat menilai kekurangan para pemain Indonesia salah satunya masalah fisik.
-
Pesan Menpora Buat Pemain Timnas Indonesia: Jangan Marah Kalau Kena Aturan Shin Tae-yong
Menpora juga mengaku sudah paham benar dengan karakter pelatih asal Korea Selatan tersebut.
-
Dukung Pilihan PSSI, Menpora Minta Publik Sepakbola Beri Shin Tae-yong Kesempatan Buktikan Diri
Menpora mengaku mendukung dengan pilihan PSSI yang menunjuk pelatih asal Korea Selatan itu untuk membenahi Timnas Indonesia.
-
Latih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong Minta Fasilitas Wajar Tapi Ada Satu Permintaan 'Luar Biasa'
Fasilitas yang diminta Shin Tae-yong terhitung wajar apartement, mobil. Sangat biasa. Tapi ada yang luar biasa, apa itu?
-
Ketum PSSI Ungkap Alasan Shin Tae-yong Dikontrak Empat Tahun: Jalani 'Tes Interview' 5 Jam
Iwan Bule pun meminta kepada pelatih asal Korea Selatan tersebut untuk bisa memberikan program terbaiknya.
-
Kata Shin Tae-yong Soal Peringkat ke-173 Indonesia di FIFA
Pelatih asal Korea Selatan tersebut justru akan membangun Timnas Indonesia dengan kesinambungan dengan Timnas kelompok usia; U-22, U-19 dan U-16.
-
Shin Tae-yong Akui Punya Hubungan Baik Dengan Pelatih Vietnam
Timnas Vietnam memang kini tengah tumbuh menjadi tim kuat di Asia Tenggara. Bahkan,Vietnam juga pernah menjadi runner-up Piala Asia U-23.
-
Shin Tae-yong Nilai Kualitas Pemain Naturalisasi di Timnas Indonesia Sama Seperti Pemain Lokal
“Waktu menonton Timnas senior ada belasan pemain seperti itu (pemain naturalisasi-red), saya lihat sama saja seperti pemain Indonesia,” kata Shin.
-
Shin Tae-yong Beberkan Startegi Saat Korsel Kalahkan Jerman: Indonesia Juga Bisa
Shin Tae-yong mengatakan bahwa postur tidak terlalu berpengaruh. Analisis pertandingan jadi hal utama yang ia lakukan
-
Kelemahan Utama Timnas Indonesia di Mata Shin Tae-yong yang Segera Dibenahi: Bawa 3 Asisten Khusus
Satu di antara asisten pelatih Shin Tae-yong bergelar Doktoral di bidang Exercise Physiology dari Sejong University.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved