TOPIK
GIIAS 2025
-
Pertimbangkan Jaringan Diler dan Bengkel Resminya Saat Akan Putuskan Beli Mobil Baru
Hingga akhir 2024, Suzuki memiliki total 173 bengkel resmi 3S, 18 bengkel resmi 2S dan 52 service Point.
-
GIIAS 2025: Indonesia Jadi Pasar Pertama Brand Lepas, Incar Segmen Premium
Lepas adalah merek otomotif global baru dari Chery Group yang mewujudkan semangat dinamis merek tersebut.
-
Di GIIAS 2025 Pengunjung Bisa Lihat Proses Detailing Mobil, Cegah Risiko Karat
Metode autodetailing ini bisa disimak di Hall 11 – F1 di mana ini merupakan area industri aftermarket.
-
Spesifikasi BAIC BJ30 Hybrid yang Mendebut di GIIAS 2025
BJ30 Hybrid menggabungkan kekuatan mesin konvensional dengan motor listrik canggih dan ditenagai mesin Magic Core Hybrid Drive A156T2H-H1.
-
Penjualan Mobil Hybrid Chery Melesat, Bermain di Ceruk Pasar yang Belum Digarap Kompetitor
Teknologi hybrid Chery yang diklaim lebih advanced dari teknologi hybrid yang ditawarkan kompetitornya, pabrikan mobil Jepang.
-
Mobil Baru Harga Rp 300 Jutaan yang Bisa Dibeli di GIIAS 2025
Rocky Hybrid hadir dengan gril honey comb, velg 16 inci lengkap dengan ground clearance 185 mm.
-
Edukasi ke Pengunjung GIIAS 2025: Pemakaian Kaca Film Tingkatkan Estetika Kendaraan
Industri kaca film mengedukasi para pengunjung pameran otomotif GIIAS 2025 tentang manfaat pemakaian kaca film di kendaraan.
-
Kabin Lebih Panjang, Minitrans Bersasis Isuzu Elf NQR B Bisa Angkut 29 Penumpang
Isuzu melakukan serah terima unit bus Isuzu Elf NQR B untuk kebutuhan armada Minitrans Transjakarta sebanyak 53 unit.
-
Stargazer Cartenz Jadi Model Terfavorit di Hyundai GIIAS 2025
Stargazer Cartenz yang baru saja diluncurkan secara global pada 23 Juli lalu, mendapat respons bagus masyarakat.
-
Fronx Unit Test Drive Paling Diminati Pengunjung GIIAS 2025
SUV terbaru Suzuki Fronx menjadi salah satu unit test drive paling diminati pengunjung pameran otomotif GIIAS 2025.
-
Unit Spesial VinFast VF7 Fantastic 4 Edition Tampil di GIIAS 2025, Apa Saja Keunikannya?
VinFast menampilkan 2 EV hasil kolaborasi VinFast dengan Disney dan masing-masing diberi nama VF7 Fantastic 4 Edition dan VF6 Lilo & Stitch Edition.
-
Sukses di Segmen Pariwisata, Isuzu Perluas Pasar Sasis Elf NQR untuk Armada Minitrans Transjakarta
Isuzu memperluas segmen pasar bus medium Isuzu NQR dengan memasok unit bus berikut dengan bodi karoseri untuk Transjakarta.
-
Edukasi Otomotif di GIIAS 2025: Perempuan Makin Percaya Diri Merawat Mobil
pemahaman soal kendaraan bukan hanya milik kaum pria, melainkan bagian dari tanggung jawab setiap pengendara.
-
Pertarungan Panas SUV Compact Hybrid di GIIAS 2025, Suzuki Fronx vs Rocky Hybrid
Fronx Hybrid menggunakan mesin K15C mild hybrid pada tipe GX dan SGX memiliki tenaga maksimal 100,6 PS
-
GIIAS 2025 Fasilitasi Beli Mobil dengan Skema Tukar Tambah Lewat Layar Sentuh
Layanan tukar tambah ini diperkenalkan oleh PT Toyota Astra Financial Services (TAF) di ekosistem Astra Financial.
-
55 Tahun Fuso Iringi Transformasi Industri Niaga Menuju Era Ramah Lingkungan
Mitsubishi Fuso juga memperkenalkan untuk pertama kalinya varian produk Fighter-X FM65F Tractor Head 4x2.
-
First Impression: Carnival Hybrid dan Carens, 2 Pilihan Kendaraan Keluarga dari Kia di GIIAS 2025
Kia Motors memboyong 2 kendaraaan keluarga berjenis MPV di pameran otomotif GIIAS 2025 di ICE BSD City, Tangerang, 24 Juli-3 Agustus 2024.
-
Toyota Dorong Strategi Multi Pathway dan Lokalisasi untuk Dukung Industri Otomotif Indonesia
Daya saing lokal membuat Toyota mampu mengekspor hampir 3 juta unit kendaraan ke lebih dari 90 negara.
-
Toyota Sebut Transisi Elektrifikasi Butuh Pendekatan Hybrid dan Pertimbangan Emisi Menyeluruh
Teknologi memiliki potensi, namun perlu disesuaikan dengan kondisi lokal, sumber energi, dan kesiapan masyarakat.
-
Penampilan Model Mazda dan Koleksi Tas Fesyen Curi Pengunjung Perhatian GIIAS 2025
Penampilan beberapa model semampai membawakan koleksi aksesoris fesyen di booth Mazda di Hall 7A mencuri perhatian pengunjung GIIAS 2025.
-
Inisiatif Hino dan KNKT Sediakan Inspektor Tersertifikasi Cegah Risiko Kecelakaan Jalan Raya
Hino dan KNKT menyediakan tenaga inspektor tersertifikasi untuk kebutuhan perusahaan operator truk dan bus untuk menjaga kondisi armada tetap prima.
-
Rincian Merek dan Tipe Mobil yang Bisa Di-test Drive Pengunjung GIIAS 2025 Serta Persyaratannya
Puluhan agen pemegang mereka kendaraan ternama di GIIAS 2025 menyediakan 150 unit mobil baru berbagai tipe dan varian untuk di-test drive pengunjung.
-
Ada After Sales Corner di Booth Isuzu GIIAS 2025, Begini Dukungan Layanan Purna Jualnya
Booth Isuzu di pameran otomotif GIIAS 2025 di ICE BSD Tangerang, menampilkan After Sales Corner yang mengusung konsep Fleet Business Solution.
-
Mengenal Teknologi DiSus-C Punya BYD, Jadi Standar Baru Kenyamanan Berkendara
Teknologi DiSus menjadi simbol transformasi BYD tentang kenyamanan, keamanan dan performa berkendara di industri otomotif.
-
GIIAS 2025: Tiga Pilihan Dashcam untuk Merekam Kondisi Jalan, Dual dan Triple Camera
Area Hall 11 ICE BSD City di pameran otomotif GIIAS 2025 menawarkan banyak pilihan aksesoris kendaran.
-
Komunitas Truk Canter Meriahkan Perayaan 50 Tahun Mitsubishi Fuso di GIIAS 2025
Komunitas truk Canter ikut meramaikan perayaan 55 Tahun Mitsubishi Fuso di pameran otomotif GIIAS 2025, Minggu, 27 Juli 2025.
-
Mitsubishi Destinator Kantongi 2.000 SPK dalam Hitungan Hari, 550 Unit Dibukukan di GIIAS 2025
Mitsubishi Destinator merupakan model terbaru Mitsubishi Motors di Indonesia. Mobil ini diperkenalkan pada 17 Juli
-
GIIAS 2025: Jetour Ungkap Ambisi Kembangkan 30 Showroom di 2025
Jetour Indonesia akan membuka 30 showroom baru di Pulau Jawa, Bali, Sumatera, Kalimantan dan Sulawesi.
-
ICMS Bahas Efisiensi Biaya Operasional Bantu Kinerja UMKM di GIIAS 2025
ICMS menyoroti peran strategis Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) di tengah perlambatan ekonomi.
-
Inilah 4 Mobil yang Wajib Kamu Lihat di Hall 5–10 GIIAS 2025, Ada Mobil Menari
GIIAS 2025 menjadi momentum penting, karena teknologi elektrifikasi, desain futuristik dan inovasi sistem penggerak semakin matang.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved