TOPIK
Lion Air Delay
-
Calon Penumpang Pura-pura Meninggal Agar Bisa Naik Pesawat Lion Air
Maskapai Lion Air mengalami keterlambatan penerbangan di bandara Soekarno Hatta sejak Minggu (1/10/2017).
-
Lion Air Tidak Bisa Pastikan Kedatangan Pesawat Pengganti
Edward tidak bisa menjelaskan secara pasti kapan pesawat akan datang dari Medan dan berangkat kembali dari Bandara Aceh
-
Manajemen: 'Pilot Lion Air Tolak Terbangkan Pesawat Demi Keselamatan'
Untuk perusahaan menyiapkan pesawat pengganti penerbangan penumpang yang seharusnya diberangkatkan pukul 06:00 WIB
-
Pilot Lion Air Tolak Terbangkan Pesawat, Kaca Pesawat Tergores
Penundaan yang mendadak dan tanpa ada alasan yang jelas itu membuat sejumlah penumpang Lion Air marah
-
Lion Air Delay 6 Jam, Calon Penumpang Mengamuk
Maskapai penerbangan Lion Air kembali bikin ulah dan mengecewakan penumpangnya
-
Dijadwalkan Terbang Pukul 20.00, Pesawat Lion Air Amin Berangkat Dua Jam Kemudian dari Solo
Maskapai Lion Air dikabarkan kembali mengalami keterlambatan penerbangan. Kali ini terjadi di Bandara Adi Sumarmo Solo, Minggu (1/3/2015).
-
Kemenhub Bentuk Tim Investigasi Delay Lion Air
Rencananya, tim tersebut akan mencari tahu kinerja Lion Air yang mengakibatkan banyak penumpangnya terlambat terbang
-
Ketua DPP Hanura: Menhub Paling Bertanggung Jawab Atas Delay Lion Air
kemenhub bukannya memberikan sanksi malah menambah terus ijin rute baru utk Lion Air.
-
Kemenhub Akan Revisi Permen Tata-Tata Cara Penanganan Delay
Kementerian Perhubungan akan segera merevisi Peraturan Menteri (Permen) terkait aturan dalam penanganan delay dan pembatalan penerbangan.
-
Kemenhub: 'Lion Air Bukan Anak Emas'
Direktur Bandara Lion Air Daniel Putut Koncoro Adi menyakinkan bahwa Rusdi tidak ikut campur dalam persoalan yang Lion hadapi
-
Tiga Direktorat Kemenhub Investigasi Lion Air
Tindakan ini, dilakukan menyusul terjadinya delay berkepanjangan selama tiga hari.
-
Direktur Lion : Tidak Ada Masalah Keuangan, Saya Masih Gajian
Bahkan hingga saat ini tidak ada kendala dalam pembayaran pesawat yang sudah dibeli atau sedang dipesan.
-
Lion Air Masih Mampu Menambah Pesawat
Edward menjelaskan jika tidak bankable, tentunya bank atau leasor tidak mau memberikan asetnya untuk Lion Air
-
'Seribu Satu' Alasan Untuk Delay Lion Air
Edward menjelaskan Lion Air pernah mengalami delay akibat lima pesawat yang rusaknya berbarengan
-
Delay Tiga Hari, Lion Hanya Dapat Sanksi Pembekuan Rute Yang Tidak Diterbangkan
Pembekuan, hanya berlaku untuk rute-rute yang tidak dipakai selama 21 hari oleh Lion.
-
Lion Air Beri Penerbangan Gratis Hari Senin Sampai Rabu Bagi Yang Delay Jumat Lalu
Edward menjelaskan para calon penumpang bisa mendapat penerbangan gratis asal masih menyimpan kode booking
-
JK Maklumi Angkasa Pura Memberikan Talangan untuk Lion Air
Wajar saja bila PT Angkasa Pura menalangi penggantian tiket penumpang Lion Air yang gagal terbang
-
Ketepatan Waktu Lion Air di Bawah Target
Edward menjelaskan Lion Air sendiri mempunyai target On Time Performance (OTP) sebesar 87 persen tahun ini
-
Lion Air Bantah Punya Masalah Keuangan Tapi Utang ke AP II
Semua utang baik untuk menyewa pesawat, bahan bakar, dan utang kepada Angkasa Pura II sudah lunas dibayar.
-
Tabrak Burung, Alasan Lion Air Delay Lama
Ada tiga pesawat yang mengalami gangguan menabrak burung
-
Delay Puluhan Jam Hingga Penumpang Telantar, Lion Air Tak Bisa Dikenai Sanksi
Djoko menjelaskan hal tersebut tidak tertuang dalam Peraturan Menteri Perhubungan Nomor 77 Tahun 2011
-
Angkasa Pura II Menalangi Dana Refund Tiket Lion Air Sebesar Rp 526 Juta
Budi menjelaskan bahwa pihaknya sudah menyiapkan Rp 4 miliar untuk mengganti refund tiket Lion Air
-
Senin Besok Diprediksi Jadwal Penerbangan Lion Air Mulai Normal
Dari data Angkasa Pura II ada 567 penerbangan Lion Air yang mengalami keterlambatan diatas 15 menit
-
Rudi Batal Menikah di Hari Jumat Gara-gara Lion Air Delay
Undangan pun telah disebar dan tamu juga telah berkumpul di tempat pernikahan di Palembang.
-
Pilot Senior: Aneh Kok Maskapai Sebesar Lion Air Tidak Punya Dana
"Selain terlambat dan tidak ada keterangan, lebih anehnya lagi Lion nggak punya uang tunai," katanya.
-
KAMMI Ajak Masyarakat Tuntut Lion Air Rp 1 Triliun
KAMMI mengajak masyarakat menuntut Lion Air menyiapkan kompensasi 1 Triliun rupiah.
-
Lion Air Disarankan Tak Beroperasi Satu Bulan
Fauzi mengatakan, dari informasi yang ia peroleh ada ketimpangan antara suplai dan demand maskapai Lion Air.
-
Anggota DPR Pertanyakan Dana Talangan Angkasa Pura II untuk Lion Air
"Ini menyangkut uang negara. Jangan-jangan pihak Lion Air melakukan tekanan terhadap PT. Angkasa Pura II," tandas Farid.
-
Jokowi Diminta Copot Menhub Kalau Takut Sama Lion Air
"Paling tidak, Kementerian Perhubungan tidak memberikan izin trayek dulu, khusus untuk Lion Air yang penerbangannya kerap terlambat," kata Puyuono.
-
Aneh, Maskapai Sebesar Lion Air Kok Tak Punya Dana Cair
PT Angkasa Pura II (AP II) tidak berkewajiban membantu Lion Air untuk refund tiket pesawat para penumpangnya
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved