TOPIK
Piala AFF 2014
-
Irfan Bachdim Cedera, Alfred Riedl Jajal Aksi Sergio van Dijk
Penyerang Timnas Indonesia, Irfan Bachdim, dipastikan absen pada laga uji coba melawan Timor Leste di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
-
Penentuan Pemain ke Piala AFF Ditentukan Sehari Sebelum Berangkat
Meski demikian, dia ogah mengungkap nama-nama yang sudah pasti berangkat ke Vietnam
-
Riedl Sudah Punya Gambaran Komposisi Pemain Timnas
Ada 15 pemain dari 35 yang sudah didaftarkan ke AFF yang dipanggil.
-
Raphael Maitimo Canggung di Depan Kamera: Saya Sudah Ganteng Belum?
Raphael Maitimo rupanya merasa canggung ketika disorot kamera televisi.
-
Irfan Bachdim Langsung Cedera Saat Gabung Latihan Timnas Indonesia
Baru kembali berlatih bersama timnas Indonesia, Irfan mendapat hal kurang enak. Ia terpaksa meninggalkan sesi latihan akibat mengalami cedera
-
Timnas Indonesia Targetkan Juara Piala AFF 2014: Berikan Alfred Riedl Waktu 10 Tahun
Persiapan kurang maksimal memang kerap menjadi persoalan utama bagi skuad Garuda. Apalagi Alfred Riedl cuma diberi waktu setahun.
-
Peluang Timnas Indonesia Juara Piala AFF 2014 Berat
Gelandang Persib Bandung, Firman Utina, mengakui bahwa peluang tim nasional Indonesia menjuarai AFF Suzuki Cup 2014 memang berat.
-
Enam Pemain dari Mitra Kukar dan Persebaya Siap Gabung Pelatnas Timnas Indonesia
Keinginan pelatih Alfred Riedl untuk menjalani persiapan Piala AFF 2014 dengan lebih banyak pemain bisa terwujud di pelatnas tahap akhir ketiga.
-
Timnas Malaysia Harus Terima Bermain di Lapangan Berumput Sintetis
Keinginan Timnas Malaysia untuk tidak bermain di atas lapangan berumput artifisial di laga-laga Grup B Piala AFF 2014, dimentahkan Singapura.
-
Toshiya Miura Matangkan Kekompakkan dan Taktik Timnas Vietnam
Vietnam punya ambisi besar di Piala AFF 2014
-
Daftar Anggota ke-35 Skuat Sementara Timnas Indonesia: Evan Dimas 'Nyempil'
Berikut Daftar ke-35 Pemain yang dipanggil Alfred Riedl masuk dalam skuat sementara Timnas Indonesia jelang Piala AFF 2014
-
Kata Djanur Saat Alfred Riedl Sertakan Delapan Pemain Persib Bandung ke Timnas
Delapan pemain Persib Bandung masuk dalam daftar 35 pemain timnas Indonesia Piala AFF 2014. Jumlah itu menjadi yang terbanyak di antara tim lainnya.
-
Timnas Indonesia dan Lagu 'Sakitnya Tuh di Sini': Dari Joget di Rumput Hingga Bus Goyang
Sambil mendengarkan lagu tersebut, pemain akan berjoget dan membuat bus bergoyang.
-
PSSI Rilis 35 Nama Sementara ke Piala AFF 2014
Alfred Riedl dan staf pelatih lain hanya bisa mendaftarkan 23 pemain untuk berlaga di putaran final Piala AFF 2014.
-
Evan Dimas Tak Pasti Dibawa ke Piala AFF 2014: Harus Singkirkan Para Senior
bintang Timnas Indonesia U-19, Evan Dimas, belum tentu diboyong ke AFF Suzuki Cup 2014. Gelandang 19 tahun itu harus tetap bersaing lawan seniornya.
-
Kelebihan Evan Dimas Menurut Wolfgang Pikal: Teknik Oke Plus Berani
Wolfgang Pikal pun menilai pemain berusia 19 tahun tersebut adalah salah satu talenta masa depan sepak bola Indonesia. Apa kelebihan Evan?
-
Alfred Riedl Sebut Hanya Evan Dimas yang Berpeluang Gabung Timnas Senior
Dari 35 pemain tersebut, hanya ada nama Evan Dimas dari mantan pemain U-19 yang masuk dan didaftarkan sebagai skuat sementara timnas senior.
-
Nama-nama Pemain yang Dipanggil Alfred Riedl di TC Akhir Tahap I Timnas Senior
Berikut ini adalah nama-nama Pemain yang dipanggil Alfred Riedl untuk mengikuti Training Center Akhir Tahap I Timnas Senior Indonesia:
-
Alfred Riedl Panggil Evan Dimas dan Maldini Pali Gabung Timnas Senior
Dua pemain timnas Indonesia U-19, Evan Dimas Darmono dan Maldini Pali, dipanggil pelatih Alfred Riedl untuk mengikuti pemusatan latihan
-
Thailand, Rival Terberat Indonesia di Piala AFF 2014
Dari hasil pengundian, Indonesia berada di Grup A bersama tuan rumah Vietnam, Filipina, dan tim yang menjadi runner-up babak kualifikasi
-
Alfred Rield Senang Tapi Kecewa Timnas Indonesia Menang Lawan Kamboja
Pelatih timnas Indonesia, Alfred Rield senang bisa menang karena pertandingan berjalan sulit dan Kamboja main ngotot. Tetapi ia jug juga kecewa
-
Indonesia Vs Kamboja, Alfred Riedl: Saya Ingin Timnas Kembangkan Strategi yang Saya Mau
Pelatih Timnas Indonsia U-23, Alfred Riedl, berharap tim bisa memahami strategi yang diinginkannya dalam laga uji coba melawan Kamboja
-
Badai Cedera Landa Timnas Indonesia Usai taklukkan Malaysia: Riedl Panggil Steven Imbiri
Timnas Indonesia harus kehilangan empat pemainnya seusai beruji coba melawan Malaysia di Stadion Gelora Delta Sidoarjo
-
Pelatih Malaysia Hanya Kenal Andik dan Boaz
Pelatih timnas Malaysia, Dollah Saleh, mengaku tidak menginstruksikan untuk memberikan perhatian khusus kepada salah satu pemain Indonesia
-
Indonesia Vs Malaysia: Safee Sali Kembali Jadi Andalan Harimau Malaya
Pelatih Malaysia, Dollah Saleh, mengandalkan para pemain berpengalaman di pertandingan uji coba menghadapi Indonesia
-
Indonesia Vs Malaysia: 754 Aparat Keamanan Siap Amankan Laga
Sebanyak 754 aparat keamanan dari unsur kepolisian dan pengamanan internal akan mengamankan pertandingan Timnas Indonesia melawan Timnas Malaysia
-
Indonesia Vs Malaysia: Cara Alfred Riedl Menyiasati Kelemahan Fisik Skuat Tim Garuda
Pelatih Timnas Indonesia, Alfred Riedl mengatakan ada sejumlah rotasi pemain yang akan dilakukan timnya untuk menghadapi Timnas Malaysia
-
Indonesia Vs Malaysia: Alfred Riedl Belum Tahu Kekuatan Terkini Harimau Malaya
Alfred Riedl terlihat serius menyiapkan anak-anak asuhnya dengan mencoba beberapa skema permainan, termasuk menyelesaikan peluang
-
Indonesia Vs Malaysia: Negeri Jiran Serius dan Bawa Pemain-pemain Andalan
Pelatih Timnas Malaysia, Dollah Salleh, meminta timnya bermain serius pada laga persahabatan melawan Indonesia
-
Alfred Riedl: Jangan Ada Lagi Pemain yang Absen Saat Dipanggil Timnas
Pelatih Timnas Indonesia, Alfred Riedl, berharap tidak ada lagi pemain yang absen saat dipanggil untuk pemusatan latihan
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved