TOPIK
Seputar Polri
-
Sambut Natal, Kapolda Bangka Belitung Serahkan Bantuan Sembako ke Panti Asuhan
Aksi sosial ini menjadi wujud kepedulian sekaligus mempererat tali silaturahmi antara Polda Bangka Belitung dengan masyarakat.
-
Atlet Polri Berprestasi: Personel Polda Sumut Raih Medali Perunggu di SEA Games 2025 Thailand
Bripda Aprilia Eka Putri Lumbantungkup, berhasil mengharumkan nama bangsa dan institusi Polri di ajang SEA Games 2025 yang berlangsung di Thailand.
-
Polda Aceh Bangun Fasilitas MCK Umum untuk Warga Kuala Simpang
Satgas Aman Nusa II Polda Aceh bangun fasilitas MCK umum di Kuala Simpang untuk penuhi kebutuhan sanitasi layak dan meningkatkan kualitas hidup warga.
-
Polres Sibolga Hadir Ringankan Trauma Anak Pascabencana di Sibolga Utara
Polres Sibolga beri bantuan perlengkapan sekolah dan trauma healing bagi anak korban banjir di Sibolga Utara, pulihkan psikologis dan semangat belajar
-
Polres Manggarai Tunjukkan Kepedulian, Bhabinkamtibmas Sambangi Warga Penderita Stroke
Polres Manggarai memperlihatkan kepedulian dan empati melalui kegiatan kunjungan kemanusiaan kepada warga yang membutuhkan perhatian khusus.
-
Bripka Prima Arta Sandy, Ukir Prestasi dan Mengubah Stigma Lewat Panggung Internasional
Di balik seragam kepolisian yang dikenakannya setiap hari, Bripka Prima Arta Sandy menyimpan tekad besar untuk terus melampaui batas diri.
-
Langkah Tulus Bhabinkamtibmas: Aipda Adris Bantu Anak Sekolah Seberangi Jembatan Darurat
Aipda Adris dengan tulus membantu anak-anak sekolah menyeberang agar tetap dapat menuju SDN Malangga Selatan dengan aman.
-
Kapolres Sibolga Turun Langsung Berikan Bantuan dan Pendampingan Psikologis bagi Korban Bencana
Polres Sibolga melaksanakan kegiatan Pemberian Bantuan dan Trauma Healing kepada Korban Bencana Alam Banjir dan Tanah Longsor.
-
Polsek Bojongsari Salurkan Bansos Bagi Keluarga Difabel Kurang Mampu di Purbalingga
Polsek Bojongsari menyalurkan bantuan sembako kepada keluarga difabel kurang mampu di Desa Gembong, Purbalingga.
-
Pakai Jembatan Sling Baja, Brimob Polda Aceh Salurkan Bantuan Logistik untuk Masyarakat Bireuen
Personel SAR Satuan Brimob Polda Aceh kembali menunjukkan peran aktifnya dalam membantu masyarakat yang terdampak bencana alam di sejumlah wilayah.
-
Baharkam Polri Kirim 2,1 Ton Bantuan untuk Korban Bencana Aceh
Baharkam Polri menyalurkan 2,1 ton bantuan logistik melalui Bandara Rembele untuk warga terdampak bencana di Aceh Tengah.
-
Kompol Maria, Polwan Mualaf yang Mengabdi dari Kepolisian hingga Pendampingan Haji
Sosok Kompol Maria menunjukkan pengabdian Polri lewat peran sebagai penceramah, dosen, dan petugas pendamping jemaah haji.
-
Aksi Hijau di Pekanbaru: Penanaman 100 Pohon Jadi Momentum Lahirnya Green Policing Runners
Polresta Pekanbaru melaksanakan penanaman 100 pohon di sepanjang anak Sungai Siak sebagai bentuk komitmen terhadap program Green Policing.
-
Gotong Royong Polri dan Warga, Masjid Terdampak Banjir di Aceh Tamiang Kembali Difungsikan
Personel Polri dan masyarakat setempat turut bergotong-royong membersihkan Masjid Syuhada di Aceh Tamiang.
-
Polres Padang Panjang Gotong Royong Bersihkan Musala Terdampak Banjir Bandang di Nagari Tambangan
Polres Padang Panjang hadir di tengah masyarakat dengan aksi nyata pascabencana banjir bandang dan longsor yang melanda wilayah Nagari Tambangan.
-
Dari Seragam Polisi ke Sendok Es Buah, Pilihan Sederhana Aiptu Agus Basuki Jelang Masa Purna Tugas
Menjelang masa purna tugasnya di Kepolisian, Aiptu Agus Basuki Rahmat memilih menjalani hari-harinya dengan cara yang sederhana, namun sarat makna.
-
Polsek Amfoang dan Polres Kupang Bantu Evakuasi Dump Truk yang Terjebak Banjir di Sungai Bonpo
Sebuah upaya kemanusiaan kembali ditunjukkan jajaran Polsek Amfoang, Polres Kupang, saat membantu proses evakuasi dump truck yang terjebak banjir.
-
Jembatan Putus Akibat Banjir, Polres Agam Bangun Jembatan Darurat di Palembayan
Personel Polres Agam membangun jembatan darurat di Nagari Salareh Aia, Palembayan, untuk memulihkan akses warga pascabanjir dan longsor.
-
Brimob Polda Sumut Bersihkan Rumah Warga dan Bangun Sumur Bor di Batang Toru
Brimob Polda Sumut melakukan pembersihan masjid, rumah warga, dan pembangunan sumur bor pascabencana banjir dan longsor di Batang Toru.
-
Bantu Korban Banjir Sumatra, Korlantas Polri Kerahkan 25 Mobil Patroli dan Bantuan Sembako
Korlantas Polri mengirim 25 mobil patroli, 55 personel, dan 1.500 paket sembako untuk membantu penanganan korban banjir di Aceh, Sumut, dan Sumbar.
-
Polda Metro Jaya Beri Pendampingan Psikologis Bagi Siswa SDN Cilincing Usai Insiden Mobil MBG
Langkah pendampingan ini merupakan respon cepat terhadap dampak emosional yang dialami siswa, saksi, maupun keluarga korban.
-
Alumni Akpol 2003 Salurkan Paket Sembako dan Air Bersih Lewat Polres Langkat
Alumni Akpol 2003 (Tantya Sudhirajati) menyalurkan bantuan kemanusiaan berupa paket sembaki dan air bersih untuk warga terdampak di daerah Langkat.
-
Peduli Korban Banjir, Polres Langkat Distribusikan Bantuan Sosial di Desa Paya Bengkuang
Jajaran Polres Langkat kembali menunjukkan komitmen dalam membantu masyarakat terdampak banjir dengan menyalurkan bantuan sosial.
-
Brimob Polda Papua Dirikan Tenda Darurat untuk Warga Terdampak Longsor Distrik Asotipo
Personel Brimob Polda Papua mendirikan tenda darurat bagi distrik Asotipo yang terdampak longsor di Jayawijaya.
-
Polisi yang Menanam Harapan: Inovasi Pangan Bripka Toto Heryanto di Subang
Di Desa Cidadap, Kecamatan Pagaden, Subang, ada seorang Bhabinkamtibmas yang namanya makin sering disebut warga, yakni Bripka Toto Heryanto.
-
Peduli Sesama, Polda Kalsel Serahkan Bantuan Rp1 Miliar untuk Korban Banjir dan Longsor di Sumatera
Polda Kalimantan Selatan menyalurkan bantuan senilai Rp1 miliar untuk korban bencana alam di Sumatera.
-
Kapolres Sragen Beri Sepeda untuk Rio dan Bantu 40 Warga Lewat Baksos Humanis
Kapolres Sragen menyerahkan sepeda untuk Rio dan membagikan sembako kepada 40 warga dalam baksos humanis di Ngepringan.
-
Dukungan Psikososial Polri Bantu Pulihkan Semangat Korban Banjir di Aceh Tamiang
Tim Trauma Healing Bencana Alam Wilayah Hukum Polda Aceh kembali hadir memberikan pendampingan kepada warga Aceh Tamiang.
-
Brimob Polda Jabar dan BPBD Garut Lanjutkan Pembangunan Jembatan Sungai Cikaengan
Brimob Jabar bersama BPBD Garut melanjutkan pondasi Jembatan Cikaengan untuk memulihkan akses vital warga Desa Toblong dan Sukanagara pasca-bencana.
-
Polri Salurkan Air Bersih dan Masker untuk Warga Terdampak Banjir di Aceh
Polri menyalurkan air bersih dan masker bagi warga terdampak banjir di Aceh guna menjaga kesehatan dan kebutuhan dasar masyarakat.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved