Bangun Jembatan Gantung Lewat BRI Peduli, BRI Bantu Mobilitas dan Dorong Ekonomi Desa Lubuk Dalam
Lewat program BRI Peduli membantu mobilitas dan mendorong ekonomi warga Desa Lubuk Dalam dengan membangun jembatan gantung.
Bantuan ini diharapkan bisa memberikan manfaat bagi mobilisasi penduduk maupun kegiatan perekonomian masyarakat khsusunya masyarakat Desa Lubuk Dalam.
“Hal ini merupakan bentuk kepedulian BRI kepada masyarakat yang dapat berupa pembangunan jembatan, pembangunan saluran irigasi, pengembangan kawasan desa wisata. Semoga Jembatan ini bisa dimanfaatkan dan dijaga dengan baik oleh masyarakat Desa Lubuk Dalam dan sekitarnya,” ujar Catur Budi Harto.
Baca juga: BRI Hadirkan Program Spesial MDR 0 Persen Khusus untuk Merchant, Berlaku hingga 31 Oktober 2024
| Bank BRI Buka Rekrutmen BBAP Relation Manager Region 6 Jakarta, Ini Syarat dan Cara Daftarnya |
|
|---|
| Dirut BRI Hery Gunardi: Investasi Emas di Indonesia Sudah Menguasai 50 Persen Investasi Masyarakat |
|
|---|
| Perempuan UMKM Naik Kelas, 100 Mentor Tingkatkan Keterampilan Digital Lewat Program Internasional |
|
|---|
| Solusi BRImo Lindungi Dana Nasabah di Rekening Dormant |
|
|---|
| Jaga Keamanan di Era Digital, Antisipasi Pencurian Data Pribadi dengan 4 Langkah Ini |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/tribunnews/foto/bank/originals/bri-peduli-bangun-jembatan-gantung-di-desa-lubuk-dalam.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.