Profil dan Sosok
Laksamana Muda TNI Fauzi, S.E., M.M., M.Han
Laksamana Muda TNI Fauzi, S.E., M.M., M.Han. Ia adalah perwira tinggi TNI AL berpangkat bintang dua, yang lahir 30 Oktober 1967.
Salah satunya, dia pernah menjabat Komandan Satuan Kapal Bantu (Dansatban) Komando Armada RI Kawasan Barat (Koarmabar).
Fauzi juga pernah menjabat Asisten Operasi Komandan Pangkalan Utama TNI Angkatan Laut IV (Asops Danlantamal IV) Tanjung Pinang.
Selanjutnya, dia dipercaya sebagai Komandan Komando Latihan (Dankolat) Koarmada I.
Lalu, dia menjabat Perwira Menengah (Pamen) Koarmada I, Kepala Staf Gugus Tempur Laut (Kasguspurla) Koarmada II, dan Paban PM Direktorat Pengkajian dan Pengembangan (Dirjianbang) Akademi TNI.
24 Pati TNI AL dimutasi
Sebelumnya diberitakan ada 24 Pati TNI AL yang dimutasi. Berikut daftarnya.
1. Laksda TNI Ariantyo Condrowibowo, M.Tr.Opsla. dari Pangkoarmada II menjadi Danseskoal
2. Laksda TNI I Gung Putu Alidjaya S.H.,M.Si. dari Wadan Kodiklatal menjadi Pangkoarmada II
3. Laksda TNI Fauzi, S.E., M.M., M.Tr. Opsla., M.Han. dari Danseskoal menjadi Wadan Kodiklatal
4. Laksda TNI Wiranto dari Pa Sahli Tk. III Bid. Jahpres Sahli Panglima TNI menjadi Staf Khusus Kasal
5. Laksma TNI Kris Wibowo S.E.,CHRMP., M.Tr. Opsla. dari Kadisfaslanal menjadi Pa Sahli Tk. III Bid. Jahpres Sahli Panglima TNI
6. Kolonel Laut (T) Jusep Wildan, S.T., M.Tr.Opsla dari Kasatlaikmattin Dislaikmatal menjadi Kadisfaslanal
7. Laksma TNI Dr. Goki P. Sihombing, S.E., M.Si.(Han). dari Kapoksahli Koarmada I menjadi Staf Khusus Kasal
8. Kolonel Laut (T) Dedy Pradono, S.E. dari Sekdisbekal menjadi Kapoksahli Koarmada I.
9. Laksma TNI I Gusti Putu Ngurah Sedana dari Pa Sahli Tk II Siber Sahli Bid. Intekmil dan Siber Sahli Panglima TNI menjadi Staf Khusus Kasal
Profil dan Sosok
| Profil Mayjen TNI Eko Susetyo, Lulusan Terbaik Akmil 1991 Kini Jabat Komandan Pussenkav |
|---|
| Profil Letjen TNI Syafei Kasno, Jebolan Akmil 1990 yang Kini Jabat Danpusterad |
|---|
| Tak Disalami Purbaya, Ini Sosok Deni Surjantoro, Pejabat di Kemenkeu, Jabatannya Mentereng |
|---|
| Profil Letjen TNI Iwan Setiawan, Jebolan Akmil 1992 yang Kini Jabat Komandan Pussenif TNI AD |
|---|
| Profil Mayjen TNI Abdul Rahman Said, Jebolan Akmil 1992 Kini Jabat Komandan Secapa AD |
|---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.