Tak Hanya Dibebankan Pada Perempuan, Ini Pentingnya Pembagian Tugas Perawatan di Keluarga
Mengetahui pentingnya pembagian tugas dan perawatan pada anggota keluarga. Tak hanya dibebankan pada ibu.
Ayoe menyebut bahwa melibatkan anak dalam pembagian tugas perawatan akan memberikan banyak manfaat termasuk mengembangkan kemampuan sosial anak.
"Jadi banyak banget manfaatnya, jangan ragu-ragu untuk memulai membagi tugas perawatan dengan anggota keluarga yang lain," jelas Ayoe.
Bukan itu saja, Ayoe juga memberikan tips jika kamu ingin membagi tugas dengan pasangan.
Menurut Ayoe, membagi tugas perawatan bisa terjadi ketika pasangan bersedia.
Ia juga mengatakan bahwa pembagian tugas perawatan ini memerlukan komunikasi yang terbuka.
"Kalau mau berbagi tugas perawatan dengan pasangan, pertama mereka harus bersedia dulu," kata Ayoe.
"Kemudian komunikasi secara terbuka, perlu untuk menyampaikan kebutuhan-kebutuhan secara terbuka," pungkasnya.
Kawan Puan, itu tadi sederet manfaat dan alasan mengapa pembagian tugas perawatan rumah tangga itu penting.
Jadi, sudahkah kamu melakukan pembagian ini dengan pasangan dan anak?
Baca Juga: Bagaimana Cara Mengajak Suami Mengerjakan Tugas Rumah Tangga? Ini Saran Psikolog
(*)
Sumber: Parapuan
| Sorotan Hasil Korea Masters 2025: 8 Unggulan Ambyar, Termasuk Wakil Indonesia |
|
|---|
| Menang Pilkada New York, Zohran Mamdani: Ini Bukti Kalau Trump Bisa Dikalahkan |
|
|---|
| Abdul Wahid Sudah Niat Minta Jatah Duit sejak Awal Jabat Gubernur Riau, Ungkap 'Mataharinya Satu' |
|
|---|
| Penjelasan Kamelia soal Kabar Raffi Ahmad Besuk Ammar Zoni di Lapas Nusakambangan |
|
|---|
| Jibril, Mahasiswa UIN Walisongo Hanyut, Ditemukan Tewas 3,5 Km dari TKP: Sosok Kalem Itu Sudah Tiada |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.