Kamis, 2 Oktober 2025

Bos Rental Mobil Tewas Ditembak

AKP Asep Iwan Diperiksa Propam Buntut Kasus Penembakan Bos Rental Mobil Tangerang, Ini Pengakuannya

Kapolsek Cinangka, AKP Asep Iwan Kurniawan bersama anggotanya diperiksa Unit Propam Polres Cilegon buntut kasus penembakan yang menewaskan bos rental.

Penulis: Adi Suhendi
Tribunbanten.com
Kapolsek Cinangka AKP Asep Iwan Kurniawan. 

Selain itu, rekam korban berinisial R (59) mengalami luka berat akibat tertembak.

R pun dilarikan ke RSCM Jakarta untuk melakukan perawatan medis.

"Kami terus melakukan serangkaian penyelidikan secara komperhensif," ungkapnya.

(Tribunnews.com/ abdi/ tribunbanten.com/ engkos kosasih/ ahmad tajudin)

Sebagian dari artikel ini telah tayang di TribunBanten.com dengan judul Polisi Temukan Selongsong Peluru di Rest Area KM 45, Lokasi Penembakan Pemilik Mobil Rental

Sumber: Tribun Banten
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved