Jumat, 7 November 2025

MotoGP 2020

Jadwal MotoGP San Marino 2020, Live Trans 7, Absennya Marc Marquez Berpeluang Lahirkan Jawara Baru

Simak jadwal siaran langsung perhelatan seri balapan MotoGP San Marino 2020 yang akan digelar pada bulan September mendatang.

instagram/maverick12official
Maverick Vinales saat balapan MotoGP tahun lalu. 

Rider asal Australia itu tak menampik Marc Marquez merupakan pembalap yang kuat setelah dirinya hanya sekali gagal juara sejak musim debut pada 2013.

Satu-satunya kegagalan Marquez untuk menjadi juara MotoGP terjadi pada 2015. Saat itu titel juara direbut oleh pembalap Yamaha, Jorge Lorenzo.

"Kami semua telah melihat betapa kuatnya Marc Marquez sebelum mengalami crash, bodoh jika saya tidak berpikir demikian," kata Jack Miller.

"Jorge Lorenzo adalah satu-satunya pembalap yang berhasil memenangkan gelar juara dunia di era Marc Marquez," ucapnya mengakhiri.

Jadwal MotoGP San Marino, Sirkuit Misano

Jumat (11/9/2020)

Moto 3

FP 1, 14.00-14.40 WIB

FP 2, 18.15-18.55 WIB

Moto 2

FP 1, 15.55-16.35 WIB

FP 2, 20.10-20.50 WIB

MotoE

FP 1, 16.50-17.20 WIB

FP 2, 21.05-21.35 WIB

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved