Liga 1
Arema FC vs Persita, Singo Edan Siap Hattrick Kemenangan di Liga 1
Arema FC bakal menjamu Persita Tangerang lanjutan Liga 1 pekan 12 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu (16/9/2023) pukul 15.00 WIB.
"Yang paling penting, pemain bisa paham untuk meningkatkan kualitas dalam pertandingan," katanya.
"Jadi bisa mengambil sebuah keuntungan dari yang dijalankan, jika mereka mudah dalam memahaminya."
"Yang jelas, kami butuh untuk berlatih agar pemain muncul dan konsisten dalam setiap pertandingan," tutupnya.
Head to head Arema FC vs Persita
1 April 2023 - Persita 0-1 Arema FC
17 Desember 2022 - Arema FC 2-0 Persita
15 Februari 2022 - Persita 0-1 Arema FC
27 Oktober 2021 - Arema FC 2-2 Persita
18 Agustus 2014 - Arema FC 1-1 Persita
(Tribunnews.com/Sina)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.