TAG
Nozomi Okuhara
Berita
-
Update Hasil Indonesia Open 2024: Ester Kalahkan Nozomi Okuhara, 3 Wakil Pertama Sukses ke 16 Besar
Ester Nurumi Tri Wardoyo sukses mengalahkan tunggal putri Jepang, Nozomi Okuhara di babak 32 besat Indonesia Open 2024, Selasa (4/6/2024).
-
Berstatus 10 Besar Dunia, Gregoria Malu dan Kecewa Dikalahkan Nozomi Okuhara di Indonesia Masters
Atlet berusia 24 tahun itu pun mengaku sangat kecewa dengan hasil tersebut, karena tak mencerminkan pebulutangkis 10 besar dunia.
-
Hasil Indonesia Masters 2024: Gregoria Sulit Kalahkan Deputi Akane, Wakil di Semifinal Masih Nihil
Hasil Indonesia Masters 2024 dari sektor tunggal putri, Gregoria Mariska gagal melaju ke semifinal setelah dikalahkan wakil Jepang, Nozomi Okuhara.
-
Kans Juara Indonesia Masters 2024 Terbuka Lebar, Gregoria Ogah Jemawa
Gregoria Mariska Tunjung bisa dikatakan memiliki peluang besar untuk menjuarai Indonesia Masters 2024, namun dirinya tak mau langsung jemawa.
-
Ada Rekor Menawan Gregoria saat Ukir Sejarah di Jepang, Digdaya Tanpa Celah Gulung Juara Olimpiade
Di balil gelar juara Gregoria di Japan Masters, kekasih Mikha Angelo ukir rekor menawan saat mentas di Negeri Sakura.
-
Bukan Gegara Kapalan, Gregoria Mariska Ungkap Biang Kerok Pulang Cepat di China Masters 2023
Pebulu tangkis tunggal putri Indonesia, Gregoria Mariska Tunjung, membeberkan biang kerok kekalahannya di 16 besar China Masters 2023.
-
Hasil China Masters 2023: Telat Panas dan Banjir Error, Jorji Gagal Melaju ke Perempat Final
Hasil China Masters 2023 babak 16 besar, gregoria Mariska Tunjung harus angkat koper setelah kalah dari kompatriot Akane.
-
Hasil Denmark Open 2023: Gregoria Kalahkan Nozomi Okuhara, Misi Balas Dendam Terbayar Lunas
Hasil 32 besar Denmark Open 2023, Gregoria sukses merebut kemenangan dari wakil Jepang, Nozomi Okuhara, Selasa (17/10/2023).
-
Wakil Jepang Tumbang, Gregoria Mariska Lolos ke BWF World Tour Finals 2022
Wakil Jepang, Nozomi Okuhara tumbang di Australia Open 2022, Gregoria Mariska otomatis lolos ke BWF World Tour Finals (WTF) 2022.
-
Australia Open 2022: Nozomi Okuhara Gagal Dihentikan Putri Kusuma Wardani Di Babak Kedua
Putri Kusuma Wardani gagal menghentikan langkah tunggal putri Jepang, Nozomi Okuhara di babak kedua Australia Open 2022, Kamis (17/11/2022).
-
Putri KW Akui Lakukan Blunder Ini Saat Ditekuk Nozomi di Babak Kedua Australia Open 2022
Putri KW juga mengakui melakukan blunder. Dia menyebut dirinya, terutama di gim ketiga, bermain terlalu terburu-buru di Australia Open 2022
-
Hasil Australia Open 2022: Putri KW Tumbang, Gregoria Wajib Menang Lawan Wakil Thailand
Berikut hasil Australia Open 2022 wakil Indonesia, Putri KW tumbang, Gregoria wajib menang lawan wakil Thailand demi amankan tiket WTF 2022.
-
Kejuaraan Dunia 2022: Tunggal Putri Andalan Jepang Mengundurkan Diri dari Turnamen
Tunggal putri terbaik kedua Jepang, Nozomi Okuhara memutuskan mundur dari Kejuaraan Dunia 2022 untuk memulihkan kondisi.
-
Bulutangkis Olimpiade 2021 - Wakil Jepang Babak Belur, Nozomi Okuhara Kirim Warning untuk Atlet Muda
Deretan pebulu tangkis unggulan banyak yang under perform membuat tunggal putri Jepang, Nozomi Okuhara prihatin.
-
Sorotan Bulutangkis: Bukti Nyata Kutukan Sang Jawara All England di Olimpiade Tokyo 2021
Ada mitos unik perihal kegagalan yang sering didapatkan sang jawara All England ketika berpartisipasi dalam ajang Olimpiade pada tahun yang sama.
-
Dapat Pelajaran Penting di Brasil, Nozomi Okuhara Siap Berlaga di Olimpiade Tokyo 2020
Nozomi Okuhara menggunakan pengalamannya di Brasil lima tahun lalu untuk berlaga di Olimpiade Tokyo 2020.
-
Kepulangan Tim Indonesia Beriring Prestise All England 2021 yang Berubah Jadi All Japan Open
Anggapan All Japan Open menjadi kenyataan begitu Jepang dinyatakan menjadi juara umum All England 2021 pada Minggu (21/3/2021).
-
Ibarat Kena Kutukan, Pusarla Sindhu Gagal Bersinar setelah jadi Juara Dunia
Pebulu tangkis putri andalan India, Pusarla Sindhu seperti mendapat kutukan setelah dirinya sukses jadi juara dunia di tahun 2019.
-
Pengganti Susy Susanti di PBSI Punya Pengalaman 23 Tahun Melatih di Jepang kata Ketum PP PBSI
Agung Firman Sampurna menjelaskan alasan Kepala Bidang Pembinaan Prestasi PP PBSI di periode 2020-2024 ini dijabat oleh Rionny Mainaky.
-
Rahasia Nozomi Okuhara Juarai Denmark Open 2020 Tanpa Kalah 1 Gim Pun
Okuhara pun memutus tren runner-up yang disandang sejak menjuarai Hong Kong Open 2018 setelah menundukkan salah satu rival terberatnya, Carolina Marin
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved