TAG
PB IDI
Berita
-
Kasus Penyakit Cacar Monyet Ditemukan di Indonesia, Ini Imbauan Satgas Monkeypox IDI
Satgas Monkeypox PB IDI mengingatkan masyarakat untuk segera memeriksakan diri jika memiliki gejala terinfeksi cacar monyet.
-
Lansia di Cilegon Suspek Monkeypox, Satgas IDI Tunggu Hasil Pemeriksaan PCR
Kementerian Kesehatan RI (Kemenkes) mengkonfirmasi kebenaran, adanya satu pasien suspek monkeypox atau cacar monyet di Kota Cilegon.
-
Satgas Monkeypox IDI: Ada Kemungkinan Seseorang Terinfeksi Cacar Monyet Berulang Kali
Masyarakat diimbau untuk tetap waspada terhadap potensi penyebaran virus monkeypox di Indonesia.
-
Cegah Monkeypox, Dokter: Penting Jaga Kebersihan dan Kesehatan Kulit
Sebab, penularan monkeypox atau cacar monyet yang ditetapkan WHO sebagai ancaman kesehatan global, melalui kontak erat.
-
Vaksinasi Covid-19 Berpeluang Jadi Program Rutin: Selama Pandemi Ada Vaksin Jadi Upaya Perlindungan
Program vaksinasi Covid-19 ke depannya kemungkinan akan menjadi vaksinasi rutin seperti vaksin meningitis atau lainnya.
-
IDI Terbitkan Rekomendasi Pencegahan Covid-19, Cacar Monyet dan Hepatitis Akut
Masyarakat diimbau untuk tetap melakukan protokol Kesehatan ketat seperti mengenakan masker, mencuci tangan, dan menggunakan hand sanitizer.
-
Kasus Covid-19 Naik, IDI Rekomendasikan Pakai Masker di Ruang Terbuka
PB IDI meminta pemerintah mengkaji ulang aturan pelonggaran pakai masker di ruangan terbuka sebagai upaya kewaspadaan strategi pengendalian penularan.
-
Ketua Umum PB IDI Diundang WHO ke Jenewa, Adib: IDI Organisasi Profesi Kedokteran yang Diakui
Ketua Umum PB IDI diundang bersama Menteri Kesehatan RI, Budi Gunadi Sadikin serta delegasi Indonesia lainnya dari kementerian Kesehatan RI.
-
PB IDI Dukung Pemulihan Kesehatan Dunia pasca Covid-19
IDI menyampaikan dukungan pada WHO dan Kementerian kesehatan RI dalam strategi pemulihan layanan dan sistem kesehatan secara global.
-
Respon Positif PB IDI Soal Pelonggaran Masker, Sebaiknya Mulai Bulan Depan
Ketua Satgas Covid-19 Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI) Zubairi Djoerban merespons positif adanya aturan mencopot masker di ruang terbuk
-
Penyakit Hepatitis Akut pada Anak Tak Terkait Long Covid
Sampai saat ini, investigasi terkait penyebab penyakit hepatitis akut misterius ini terus dilakukan oleh pakar kesehatan dunia maupun Indonesia.
-
MPPK Klaim Organisasi Profesi Medis Anggota IDI Solid Beri Dukungan untuk PB IDI
Saat ini terdapat lebih dari 110 organisasi profesi dan keseminatan yang tercatat di Majelis Pengembangan Pelayanan Kedokteran (MPPK).
-
PB IDI Ajak Seluruh Anggota Tetap Satu dalam Ikatan Dokter Indonesia
PB IDI menginstruksikan kepada seluruh anggotanya untuk tetap menjaga kesolidan profesi dan internal organisasi.
-
Jenderal Andika akan Patuhi Aturan IDI Soal Nasib Izin Praktik Terawan di RSPAD
Panglima TNI Jenderal Andika Perkasa menerima Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI).
-
Bahas Status dr Terawan Bersama PB IDI, Panglima TNI: Kita akan Ikut Aturan
Adib juga menyampaikan pada Andika terkait ketetapan yang diambil dalam Muktamar untuk pemberhentian tetap Letjen TNI (Purn) Terawan Agus Putranto.
-
Mantan Tenaga Ahli Menkes Terawan: MKEK dan PB IDI Perlu Tabayun
Andi meminta IDI dan Majelis Kehormatan Etik Kedokteran (MKEK) IDI untuk teliti dan berhati -hati dalam polemik pemberhentiaan dokter Terawan dari IDI
-
PB IDI Minta Semua Pihak Terima Keputusan Pemberhentian Dokter Terawan
Ketua Umum PB IDI Adib Khumaidi berharap semua pihak dapat menerima semua keputusan pemberhentian mantan Menkes Dokter Terawan Agus.
-
Dokter Terawan Dipecat IDI, Politisi PDIP Bilang Terlalu Mengada-ngada dan Berbau Politis
Dda dugaan unsur politis dalam pemecatan dr Terawan oleh Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI)
-
Muncul Varian Deltacron Padahal Omicron Masih Melanda, Lebih Berbahaya? Simak Penjelasan Pakar IDI
varian Delta dapat membuat pasien menjadi berat dan meninggal dunia, sementara Omicron merupakan varian yang sangat mudah menular.
-
Ketua Satgas IDI: Meski Endemi Bukan Berarti Covid-19 Selesai
Prof Zubairi Djoerban menegaskan, status endemi masih sangat memungkinkan terjadi penularan bahkan kematian.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved