TAG
Perang Rusia Vs Ukraina
Berita
Foto (126)
-
Singgung Perang Rusia dan Ukraina, Prabowo Sebut Tentara Indonesia Bisa Habis dalam Empat Tahun
Diperkirakan tentara Rusia kata Prabowo, tewas lebih dari 100.000 dalam satu tahun. Tentara Ukraina kabarnya lebih dari itu.
-
Mengapa Bakhmut Jadi Titik Pertempuran Penting dalam Perang Rusia vs Ukraina?
Bakhmut, yang pernah berpenduduk sekitar 70.000 orang, telah menyaksikan pertempuran sengit selama delapan bulan dalam perang Rusia vs Ukraina.
-
Update Perang Rusia-Ukraina Hari ke-453: Moskow Klaim Sudah Rebut Bakhmut, Kyiv Akui Masih Bertahan
Pihak Ukraina mengatakan pasukannya masih memiliki pijakan di kota timur yang hancur sementara Moskow mengklaim telah merebutnya.
-
Zelensky: Rusia akan Dikalahkan Seperti Halnya Nazi
Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky memberikan pidato sambil berdiri di depan tugu peringatan perang untuk memperingati Hari Kemenangan di Eropa.
-
Ukraina Hancurkan Drone yang Diluncurkan Moskow, Sirene Serangan Udara Meraung di Seluruh Negeri
Pihak berwenang Ukraina mengatakan serangan udara Rusia menewaskan sedikitnya satu orang dan melukai lima lainnya.
-
Yevgeny Prigozhin Akui Pasukan Rusia Kuasai 95 Persen Bakhmut, Wagner Berhasil Maju 53 Ribu Meter
Kepala Wagner Group, Yevgeny Prigozhin mengakui bahwa pasukan Rusia menguasai sekira 95 persen Artyomovsk atau Bakhmut.
-
Ukraina Tembak Jatuh Drone yang Terbang di Atas Kyiv, Penduduk Kena Tembakan dan Ledakan
Sirene serangan udara terdengar di Kyiv Ukraina setelah penduduk menjadi sasaran serangan pesawat tak berawak.
-
Zelensky: Dunia Punya Tanggung Jawab Historis untuk Menuntut Putin atas Kejahatan Perang
Presiden Ukraina mengunjungi markas ICC di Belanda, menyebut menuntut Putin adalah tanggung jawab bersama.
-
Kereta Kargo Terguling akibat Ledakan di Rusia, Insiden Kedua dalam 2 Hari Berturut-turut
Sebuah ledakan di Bryansk, di sepanjang perbatasan utara Ukraina, membuat sebuah lokomotif dan sekitar 20 gerbong kereta keluar dari jalurnya.
-
Update Perang Rusia-Ukraina Hari ke-433, AS: Moskow Catat 100.000 Korban dalam 5 Bulan Pertempuran
AS: militer Rusia telah menderita 100.000 korban dalam lima bulan terakhir dalam pertempuran melawan Ukraina , sebagian besar di wilayah Bakhmut.
-
Soal Kebakaran Depot Bahan Bakar di Krimea, Rusia Salahkan Serangan Drone Ukraina
Serangan pesawat tak berawak (drone) Ukraina memicu kebakaran di gudang bahan bakar di pelabuhan kota Sevastopol, Krimea.
-
Update Perang Rusia-Ukraina Hari ke-431: Serangan Drone Kyiv ke Sevastopol Krimea Picu Kebakaran
Kebakaran besar di kota pelabuhan Sevastopol di Krimea pada Sabtu berhasil dipadamkan setelah serangan drone Ukraina di depot angkatan laut Rusia.
-
Rusia Kembali Targetkan Ibu Kota Kyiv dan Kota Lainnya di Ukraina, Setidaknya 12 Orang Tewas
Rusia kembali melancarkan serangan besar-besaran di ibu kota Kyiv, setidaknya 12 orang tewas dan beberapa orang terluka.
-
Update Perang Rusia vs Ukraina Hari ke-427: Kyiv Akui Ada di Balik Serangan Drone Teluk Sevastopol
Ukraina mengakui berada di balik serangan pesawat tak berawak di Teluk Sevastopol dan bantah klaim Rusia bahwa itu mebahayakan koridor biji-bijian.
-
Putra Juru Bicara Kremlin Gabung Grup Wagner Rusia untuk Perang di Ukraina
Juru Bicara Kremlin Dmitry Peskov, merestui putranya, Nikolay Peskov untuk bergabung dengan grup Wagner Rusia yang maju perang di Ukraina.
-
Volodymyr Zelensky: Sudah Waktunya Ukraina Bergabung dengan NATO
Zelensky mengatakan sekarang saatnya bagi Ukraina untuk bergabung dengan NATO saat kepala aliansi militer itu mengunjungi Kyiv.
-
Dokumen Rahasia Pentagon: China Setuju Kirim Senjata untuk Rusia, tapi Minta Pengiriman Dirahasiakan
Satu hal lagi terungkap dalam dokumen rahasia AS yang bocor, China disebut setuju kirim senjata untuk Rusia tapi pengiriman harus dilakukan diam-diam.
-
Prediksi AS: Ukraina Dapat Mobilisasi Rakyatnya, Perang Lawan Rusia Berlanjut hingga 2024
Dokumen rahasia AS prediksi respons Ukraina dan Rusia jika ada yang menang. AS memprediksi perang di Ukraina dapat berlanjut hingga 2024.
-
Update Perang Rusia vs Ukraina Hari ke-412 Invasi: Demo Anti-perang, Pria Rusia Dipenjara 19 Tahun
Pengadilan Rusia menghukum dua pria masing-masing 19 tahun penjara karena membakar gedung pemerintah dalam demonstrasi menentang perang di Ukraina.
-
Update Perang Rusia vs Ukraina Hari ke-406, Reaksi Moskow usai Finlandia Resmi jadi Anggota NATO
Finlandia telah menjadi anggota NATO ke-31 setelah menteri luar negerinya, Pekka Haavisto, menandatangani dokumen aksesi diserahkan ke Antony Blinken.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved