TOPIK
Banjir di Lahat
-
Banjir Bandang Lahat, Seorang Penambang Pasir Ditemukan Tewas
Camat Merapi Barat Erlambang Camat Merapi Barat, membenarkan penemuan jenazah Jauhari tersebut.
-
300 Paket Bantuan Disalurkan kepada Warga Dua Lokasi Terdampak Banjir di Lahat
Bantuan yang diberikan berupa beras 5 kilogram, 300 dus air mineral dan 300 nasi kotak dibagikan bersama 300 paket sembako.
-
Tanggapan Walhi hingga Gubernur Sumsel soal Penyebab Banjir di Lahat
Banjir yang menerjang Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan dapatkan sorotan dari beberapa pihak. Satu di antaranya Wahana Lingkungan Hidup (Walhi) Sumsel
-
Bersama Masyarakat, Relawan Ganjar Gelar Doa Bersama Untuk Korban Banjir Bandang Lahat
DPC Sahabat Ganjar Kota Palembang mengadakan doa bersama dengan masyarakat Lorong Ketandan, Kecamatan Ilir Timur 1, Palembang, Sumatera Selatan.
-
Sungai Lim Meluap, Putus Jalur Pagar Alam-Lahat hingga Mitos Dapat Memberikan Jodoh Bagi Pendatang
Warga Tanjung Sirih khususnya masih banyak yang meyakini bahwa Ayik Lim dapat memberikan jodoh bagi warga luar Desa Tanjung Sirih
-
Gubernur Sumsel Herman Deru Kunjungi Warga Korban Banjir Bandang Lahat: Jaga Pohon di Sepanjang DAS
Dalam kunjungan tersebut, Herman Deru berpesan kepada warga agar tidak menebang pohon di sepanjang daerah aliran sungai (DAS).
-
Berikut Daftar 16 Kecamatan di Kabupaten Lahat yang Terdampak Banjir Bandang
16 kecamatan di Kabupaten Lahat terdampak banjir bandang. Puluhan desa terendam
-
Tim SAR Gabungan Evakuasi Warga dan Sisir Sungai Lematang 10 Km Cari Korban Hilang Banjir Lahat
SAR Gabungan yang mencari korban hilang melaksanakan pencarian menggunakan perahu karen dengan metode penyisiran di sungai Lematang sejauh 10 Km
-
Update Banjir di Lahat Sumsel: Ditemukan Jasad Pria yang Hanyut hingga Jalan Lahat-Pagar Alam Dibuka
Inilah kabar terbaru dari banjir di Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan sejak Kamis 9 Maret 2023.
-
Update Banjir Bandang di Kabupaten Lahat: 6 Kecamatan Terdampak, Sekolah Diliburkan, 1 Korban Tewas
Jasad siswa kelas 6 sekolah dasar tersebut terbawa arus sejauh puluhan kilometer dari titik awal dilaporkan hilang.
-
Aliran Sungai Mulak Masih Deras, Kantor Kades Keban Agung Kabupaten Lahat Rusak
Arus air di sungai yang berada di Desa Keban Agung, Kecamatan Mulak Sebingkai Lahat kini masih tampak deras.
-
Banjir Bandang di Lahat: 25 Rumah Warga Keban Agung Hanyut
Selain itu, rumah warga yang mengalami rusak berat sebanyak 16 unit dan 22 unit alami rusak ringan.
-
Tim Gabungan Evakuasi Korban Banjir di Kabupaten Lahat, 200 Paket Logistik Didistribusikan
Tim gabungan masih berupaya melakukan evakuasi terhadap korban banjir di Kabupaten Lahat Sumatera Selatan hingga Kamis (9/3/2023) malam.
-
Jasad Pria Tanpa Busana Ditemukan di Kecamatan Merapi Lokasi Banjir Bandang Lahat
Warga menemukan sesosok mayat berjenis kelamin pria di di Kecamatan Merapi, lokasi banjir bandang di Lahat, Jumat (10/3/2023).
-
Banjir di Lahat Sumatra Selatan: 4 Desa Terdampak, Puluhan Rumah Hanyut, 1 Warga Belum Ditemukan
Banjir bandang melanda Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan pada Kamis (9/3/2023), kemarin, terdapat 4 desa yang terdampak hingga puluhan rumah hanyut.
-
Cerita Korban Banjir di Lahat: Misnawati Lihat Rumahnya Hanyut, Jumari Terpaksa Jaga Rumah Sendirian
Inilah cerita korban banjir yang melanda Kabupaten Lahat, Sumatera Selatan, Kamis (9/3/2023).
-
Warga Sebut Banjir Bandang Kali Ini Banjir Terbesar yang Pernah Terjadi Sejak Tahun 2020
Banjir bandang yang melanda beberapa kecamatan di Kabupaten Lahat Provinsi Sumatra Selatan (Sumsel), merupakan banjir terbesar sejak 2020.
-
UPDATE Banjir Bandang di Lahat: Seorang Warga Hilang, 26 Rumah di Desa Gunung Agung Hanyut
Seorang warga korban banjir di Kabupaten Lahat, Sumatra Selatan (Sumsel) dikabarkan hilang dan belum ditemukan hingga Jumat (10/3/2023) pagi.
-
Banjir di Lahat Telan 1 Korban Jiwa dan 4 Rumah Hanyut hingga Akses Jembatan Terputus
Inilah kabar terbar banjir di Kabupaten Lahat Sumatera Selatan yang diakibatkan dari intensitas hujan yang tinggi
-
Rumah Tergenang Banjir Setinggi Satu Meter, Jumadi Evakuasi Keluarga ke Desa Lain Tapi Dia Bertahan
Meski keluarganya diungsikan ke rumah kerabat yang tinggal di desa lain, namun Jumari memilih tetap bertahan di rumahnya.
-
Air Sungai Lematang Meluap hingga ke Jalan, Lintas Muara Enim-Lahat Lumpuh, Kendaraan Terjebak Macet
Kemacetan di Jalan Lintas Muara Enim-Lahat disebabkan air Sungai Lematang yang meluap hingga ke badan jalan.
-
Banjir Bandang di Lahat & OKU Selatan, Jumlah Korban, Dampak Kerusakan Rumah, Sawah & Fasilitas Umum
Banjir Bandang di Buay Pemaca Kabupaten OKU Selatan terjadi akibat meluapnya Sungai Tehmi. Akibatnya 9 unit rumah warga rusak, 3 di antaranya hanyut.
-
Banjir di Lahat, Misna Masih Terbayang Rumahnya Hanyut: Air Deras Datang Seperti Gelombang
Misnawati (60) Warga Desa Lubuk Sepang, Kecamatan Pulau Pinang, Kabupaten Lahat, Sumsel tak bisa menyembunyikan kesedihannya karena harus kehilangan
-
Bocah Usia 11 Tahun Meninggal, Korban Banjir Bandang di Lahat: Desa Kami Seperti Lautan
Bencana banjir bandang menghantam lebih dari 25 desa di 14 kecamatan Kabupaten Lahat, Kamis (9/3) pagi.
-
Curahan Hati Korban Banjir Bandang, Pagi Mencekam di Lahat dan Muara Enim
Untuk rumah yang terendam dan mengalami kerusakan ringan sebanyak 75 unit sementara empat unit rumah warga hanyut.
-
Hujan Masih Terus Turun, Warga Dihantui Meluapnya Sungai Lematang, Dua Kabupaten Terisolir
Banjir bandang susulan menghantui warga mengingat cuaca masih hujan. Sejumlah desa terisolir karena akses yang digenangi air.
-
Banjir Bandang di Lahat, Empat Rumah Hanyut Terbawa Arus
Kepala Desa Lubuk Sepang, Verli Trinurhadi mengatakan empat rumah yang hanyut itu yakni milik Sarma, Jimil, Sutas dan Edi Sofian.
-
Cerita Misnawati Saksikan Detik-detik Rumahnya di Lahat Hanyut Terbawa Arus Banjir: Ini Paling Parah
Misnawati mengaku tidak kuasa saat itu untuk menyelamatkan rumah dan barang-barang berharga miliknya.
-
Banjir Bandang di Lahat Merendam Ratusan Rumah, 40 Hektare Sawah Gagal Panen
Sedikitnya empat rumah warga di Desa Lubuk Sepang, Kecamatan Pulau Punang, Kabupaten Lahat hanyut disapu banjir bandang.
-
BPBD Sebut Banjir Bandang di Kabupaten Lahat Mulai Surut: Jalan dan Jembatan Rusak
Selama 2 hari terakhir, hujan disertai angin kencang telah melanda kabupaten tersebut dan daerah di sekitarnya sehingga menyebabkan sungai pun meluap.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved