TOPIK
Cuaca Ekstrem di Indonesia Timur
-
Jalan Putus dan Jembatan Ambruk, Sejumlah Desa dan Kecamatan di NTT Kini Terisolir
Sejumlah desa dan kecamatan di Nusa Tenggara Timur (NTT) kini menjadi terisolir akibat terjangan banjir bandang wilayah ini.
-
Kominfo dan Operator Seluler Upayakan Pemulihan Jaringan Telekomunikasi di NTT
Kominfo bersama operator seluler berupaya memulihkan jaringan telekomunikasi di NTT yang terputus akibat banjir bandang dan tanah longsor.
-
Pemerintah Sapkan Santunan Rp 15 Juta untuk Setiap Korban Banjir Bandang di NTT
"Data sementara 86 korban meninggal, pemerintah akan memberi santutnan masing-masing sebesar Rp 15 juta," kata Mensos Tri Rismaharini.
-
Brigade Tanggap Bencana Segera Diterjunkan Bantu Korban Banjir Bandang di NTT
Banjir dan longsor di NTT telah menelan korban meninggal 76 jiwa, luka berat 63 jiwa, luka ringan 27 jiwa.
-
Jalur Darat Putus, Bantuan untuk Daerah Terisolasi Akan Didistribusikan Lewat Helikopter
Di Kabupaten Malaka setidaknya ada enam desa terisolir karena jembatan yang putus atau roboh akibat terjangan air.
-
BNPB Terjunkan 2 Helikopter Evakuasi Korban Luka dan Kelompok Rentan di Larantuka
BNPB menerjunkan helikopter untuk mengevakuasi korban bencana di sejumlah wilayah terisolir di NTT.
-
Update Bencana NTT 5 April 2021 Malam, Total Korban Meninggal 84 Jiwa, 71 Lainnya Dalam Pencarian
Bencana alam banjir bandang di Kabupaten Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT)Total Korban Meninggal 84 Jiwa, 71 Jiwa Dalam Pencarian
-
Enam Desa di Kabupaten Malaka Tak Bisa Diakses karena Jembatan Ambruk
Di Adonara ada sekitar 6 desa yang terisolasi karena longsoran jalan. Jalannya tidak bisa dilewati oleh kendaraan bermotor.
-
PUPR Kesulitan Kirim Eskavator dan Dumptruck ke NTT karena Kendala Transportasi Laut
Evakuasi bencana banjir bandang di Nusa Tenggara Timur (NTT) terkendala alat berat.
-
Hujan Tangis Pecah Saat Keluarga Korban Banjir Bandang Adonara Bertemu Bupati Flotim
Para keluarga korban banjir bandang Adonara, bertemu bupati Flotim di tempat pengungsian.
-
Ini Alasan Pemerintah Tidak Tetapkan Banjir Bandang NTT Sebagai Bencana Nasional
Doni mengatakan, status bencana darurat nasional hanya bisa diterapkan bila sistem pemerintahan mengalami kemandekan akibat bencana.
-
Kisah Satpam Bank Selamatkan Keluarga dan Tetangga, Kini Nasibnya Belum Diketahui
Malam saat kejadiannya Kapitan masih menyelamatkan istri dan anaknya dari banjir bandang yang datang tiba-tiba datang saat mereka sedang tidur
-
Tak Bisa Evakuasi Korban Banjir Bandang, Warga Adonara Minta Pemerintah Segera Kirimkan Alat Berat
Warga Pulau Adonara tepatnya di Desa Waiburak mengeluhkan tak bisa melakukan evakuasi korban akibat banjir bandang yang terjadi pada Minggu (4/5/2021)
-
Jaringan Listrik, Internet dan Telepon Putus di NTT, Ini Hasil Monitoring Kominfo
Infrastruktur telekomunikasi itu mulai dari telepon hingga internet di daerah terdampak yang putus sejak kemarin.
-
BNPB Kerahkan 3 Helikopter untuk Upaya Penanganan Banjir Bandang NTT
Dua helikopter difungsikan untuk menjangkau distribusi logistik di beberapa desa yang terisolir pasca terputusnya akses diakibatkan longsor
-
Banjir Bandang di NTT, Sahroni Desak Polri Terjunkan Personel Sebanyak Mungkin Bantu Evakuasi
Banjir melanda dengan sangat besar, hingga menyebabkan puluhan orang meninggal dan infrastruktur lumpuh.
-
KMP Jatra 1 Karam di Perairan Teluk Kupang, Semua Kru Selamat
Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Jatra 1 milik PT ASDP Indonesia Ferry karam di perairan Teluk Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) pada Senin (5/4/2021)
-
TNI Bangun 20 Titik Dapur Lapangan Untuk Korban Bencana NTT
BNPB telah membangun dapur lapangan di lokasi bencana banjir bandang NTT di 20 titik.
-
Tangis Keluarga di Depan Janazah Korban Banjir Bandang Adonara
Hujan air mata dan tangis keluarga korban pecah saat Bupati Flores Timur (Flotim), Anton Hadjon, datang untuk berbela sungkawa.
-
UPDATE Banjir Bandang NTT, Terdapat 11 Wilayah Terdampak, 68 Orang Meninggal Serta 70 Orang Hilang
Berikut adalah update terkini terkait bencana banjir bandang yang melanda wilayah Nusa Tenggara Timur (NTT), Senin (5/4/2021).
-
Foto-foto: Warga Cari Korban Tertimbun Longsor Dengan Alat Seadanya
Olehnya, dalam peristiwa bencana alam di dua kabupaten tersebut, terdata sebanyak 77 warga telah meninggal.
-
Inilah Lokasi Dapur Lapangan di 4 Kabupaten Terdampak Banjir Bandang NTT
Raditya mengatakan, data yang diterima hingga Senin (5/4/2021) siang ini, dapur lapangan telah dibangun di 4 kabupaten/kota di NTT.
-
Akibat Badai Siklon Seroja, 14 Penerbangan dari dan ke NTT Harus Dibatalkan
14 penerbangan terdampak penutupan sementara Bandara El Tari Kupang ini, yang terdiri 7 keberangkatan dan 7 kedatangan
-
KMP Jatra 1 Dikabarkan Tenggelam di Pelabuhan Bolok Kupang
Kapal yang biasa dioperasikan oleh ASDP dikabarkan tenggelam di Pelabuhan Bolok, Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT).
-
Update Korban Bencana di NTT: 68 Orang Meninggal Dunia, 70 Hilang
Badan Nasional Penanggulangan Bencana mengupdate korban jiwa akibat bencana alam di Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT).
-
Kemensos Salurkan Bantuan Logistik Rp1,2 Miliar untuk Korban Bencana di Flores Timur dan Lembata
Kementerian Sosial telah menyalurkan bantuan untuk korban bencana banjir bandang dan longsor di Kabupaten Flores Timur dan Kabupaten Lembata, Provinsi
-
VIDEO: DETIK-detik KMP Jatra 1 Tenggelam di Pelabuhan Bolok Kupang NTT
Cuaca ekstrem juga mengakibatkan satu unit kapal motor penyebrang (KMP) Jatra 1 yang tengah bersandar di Pelabuhan Bolok, Kupang, NTT tenggelam.
-
Kemnaker Kirim Bantuan Logistik Korban Banjir Bandang dan Longsor di NTT dan NTB
Kementerian Ketenagakerjaan (Kemnaker) mengirimkan bantuan logistik bagi korban bencana banjir bandang di Nusa Tenggara Timur (NTT) dan Nusa Tenggara
-
Basarnas: 19 Orang Korban Banjir Bandang Flores Timur Masih Dalam Pencarian
Basarnas mengungkapkan data terbaru pencarian korban banjir bandang di Flores Timur, Nusa Tenggara Timur (NTT).
-
NTT Dilanda Bencana, Andmesh Kamaleng Panjatkan Doa
Sejumlah wilayah di Nusa Tenggara Timur (NTT) dilanda banjir bandang dan tanah longsor.
© 2026 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved