TOPIK
Merapi Meletus
-
Tim Evakuasi Kocar-kacir Dikejar Awan Panas
Kepanikan kembali terjadi ketika Merapi menyemburkan awan panas dan muntahan lahar sekitar pukul 10.05 WIB, Minggu (7/11/2010).
-
Magelang seperti Kota Mati
MAGELANG juga menjadi daerah terkena bencana meletusnya Gunung Merapi sejak 26 Oktober hingga 6 November 2010. Daerah ini seperti kota mati.
-
Isak Tangis Iringi Penjemputan Jenazah Korban
Suasana ruang Instalasi Kedokteran Forensik (IKF) RS DR Sardjito, Yogyakarta, Minggu (7/11/2010), mulai ramai.
-
Sembilan Jasad Ditemukan di Desa Ngempringan
Tim evakuasi kembali menemukan sembilan jasad di Desa Ngempringan, Kecamatan Cangkringan, Sleman.
-
Gawat! Merapi Tewaskan 232 Orang dan Setengah Juta Pengungsi
Berdasarkan data terakhir yang dilansir oleh BNPB, korban letusan Gunung Merapi berjumlah 232 orang dan 561.328 pengungsi
-
Pengungsi Merapi Mulai Berdatangan ke Jakarta
Korban akibat letusan Gunung Merapi bakal berdatangan ke Jakarta.
-
Terjangan Wedhus Gembel Kembali Makan Korban
Korban terjangan awan panas atau wedhus gembel kembali bertambah.
-
SOKSI Sumbang Rp 500 Juta Bagi Korban Merapi
SOKSI memberikan sumbangan Rp 500 juta untuk korban letusan Gunung Merapi.
-
Hati-hati... Abu Vulkanik Halus Lebih Mengancam Jiwa
BERITA-berita menyebutkan, abu vulkanik akibat letusan Gunung Merapi yang menghujani kawasan Yogyakarta dan sekitarnya semakin menebal.
-
Lima Dampak Kesehatan Akibat Letusan Merapi
PIHAK Kementrian Kesehatan Republik Indonesia memetakan sejumlah dampak kesehatan akibat letusan Gunung Merapi.
-
Penerbangan AirAsia ke Cengkareng Dihentikan
Maskapai penerbangan AirAsia menyatakan menghentikan penerbangan dari dan ke Bandara Internasional, Soekarno Hatta, Cengkareng.
-
Semua Penerbangan ke LN Dibatalkan
Seluruh penerbangan dari Bandara Soekarno-Hatta ke luar negeri pada Sabtu malam dibatalkan akibat dampak letusan Gunung Merapi.
-
Pukul 03.00 Dini Hari Perut Merapi Kembali Bergetar
Sekitar pukul 03.00 WIB kembali terpantau Merapi masuk krisis lagi.
-
Abu Merapi di Bandung Mirip Kaca Halus
Abu vulkanik Gunung Merapi sudah menyebar ke mana-mana.
-
Debu Vulkanik Merapi Sudah sampai Depok
Debu vulkanis Gunung Merapi mencapai wilayah Depok, Jawa Barat. Debu berwarna keabu-abuan itu ditemukan di halaman rumah warga.
-
Maskapai Gagal Dapatkan Miliaran Rupiah
Maskapai penerbangan harus gigit jari tidak mampu mendapatkan perolehan dari penerbangan rute Jakarta-Jogjakarta
-
21 BTS Telkomsel di Merapi Off Air
Sekitar 21 BTS di 16 site yang meng-cover hingga radius 20 kilometer dari pusat terjadinya bencana tidak berfungsi dengan normal.
-
Tiga Gunung Lainnya juga Perlu Diwaspadai
Tiga gunung lainnya di Indonesia, yakni Gunung Kerinci di Jambi , Gunung Anak Krakatau di Selat Sunda dan Gunung Salak di Jabar, perlu diwaspadai.
-
Mengkhawatirkan!Dusun Cakran Belum Bisa Ditembus
Tim gabungan SAR dan prajurit Yonif 402/WP gagal menembus ke Dusun Cakran, Desa argomulyo, Cangkringan, Sleman
-
Pengunjung Prambanan Menurun Drastis
Hujan abu vulkanik yang mengguyur Jogja pasca erupsi mempengaruhi kunjungan wisatawan ke Prambanan.
-
11 Anggota Keluarganya Tewas Disapu Wedhus Gembel
Sri Haryanti (41) warga Krapyak Merbung, Klaten, Jawa tengah itu masih tidak percaya bahwa 11 orang keluarga besarnya telah tewas
-
Malam Ini Merapi Semburkan Lava Pijar
Lava pijar meluncur beruntun dari puncak merapi ke arah selatan, barat dan tenggara, Sabtu (6/11/2010) pukul 23.00 WIB.
-
SBY Minta Dibentuk Crisis Center Untuk Bencana Merapi
Presiden SBY meminta Kepala BNPB, Syamsul Maarif, membentuk Pusat Krisis atau Crisis Center terkait penanganan bencana Gunung Merapi.
-
Ibu Korban Merapi: Sing Ngancani Nek Aku Tuo Sopo!
Perempuan paruh baya ini namanya Marti (50) warga Babatan Paten Dukun, Magelang.
-
19 Maskapai Tunda 89 Penerbangan
Pada Sabtu (6/11/2010) sebanyak 19 maskapai menunda rencana 89 penerbangannya dari dan ke Bandara Soekarno Hatta.
-
Plt Jaksa Agung Doakan Korban Bencana Indonesia
Plt Jaksa Agung Darmono turut berduka atas jatuhnya korban pada bencana di Indonesia seperti banjir Wasior, Gurung Merapi dan tsunami di Mentawai.
-
Korban Merapi Bertambah lagi Menjadi 145 Orang
ingga pukul 21.00 WIB, jumlah korban tewas akibat letusan Gunung Merapi bertambah satu orang, sehingga menjadi 145 orang.
-
Tak ada Lonjakan Penumpang Bus ke Yogya-Jateng
Lalu lintas kendaraan dan penumpang di Terminal Pulogadung, Jakarta Timur, dari dan t ke kota-kota besar di Jawa Tengah masih normal.
-
Cengkareng Masih Aman Buat Penerbangan
Meski abu vulkanik Gunung Merapi telah sampai di Bandara Soekarno Hatta, Cengkareng namun lalu lintas penerbangan di bandara masih dianggap aman.
-
Waspada! Potensi Lahar Dingin Masih Mengancam
Kepala Pusat Vulkanologi dan Mitigasi Bencana Geologi, Surono mengatakan para kepala daerah mesti waspada
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved