Minggu, 9 November 2025

Kompromi Pada Kebijakan Baru Presiden Trump, Samsung Kaji Pendirian Pabrik di AS

Melalui cuitannya di Twitter, Presiden AS yang baru, Donald Trumpmengatakan, "Thank you, @samsung! We would love to have you!"

Editor: Choirul Arifin
SAMSUNG.COM
Produk home appliances Samsung Electronics 

"Tentu saja biaya akan naik, tetapi jika mereka tidak melakukan itu mereka akan terpukul oleh tarif," kata Yoo.

LG sedang mempertimbangkan Tennessee sebagai lokasi pabrik baru peralatan rumah tangga dan televisi, demikian informasi seorang sumber  kepada Reuters. Namun juru bicara LG menolak berkomentar mengenai hal ini.

"Ini sesuatu yang telah dipertimbangkan bertahun-tahun di LG, situasi politik saat ini hanya mempercepat waktu keluarnya keputusan," ujar sumber tersebut.

Sumber: CNBC/Reuters

Sumber: Kontan
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

BizzInsight

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved