Hari Ini Sidang Perdana Gugatan Terhadap Bahlil Soal Kelangkaan BBM
Sidang perdana gugatan terhadap Menteri ESDM Bahlil Lahadalia terkait kelangkaan BBM di SPBU swasta akan digelar hari ini di PN Jakarta Pusat.
Editor:
Choirul Arifin
istimewa
BBM LANGKA BAHLIL DIGUGAT - Sidang perdana gugatan oleh warga terhadap Menteri ESDM Bahlil Lahadalia dengan materi gugatan kelangkaan BBM di SPBU swasta akan digelar hari ini di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat di Jalan Bungur, Jakarta, Rabu, 8 Oktober 2025.
SIDANG PERDANA GUGATAN LANGKA BBM SPBU Swasta lawan BAHLIL dkk.
Gugatan atas langka BBM di SPBU Swasta antara Tati Suryati lawan Bahlil, Pertamina dan Shell akan sidang perdana pada :
Hari : Rabo, tgl 8 Oktober 2025
Jam : 10.00 WIB
Tempat : Pengadilan Negeri Jakarta Pusat ( Jl. BUNGUR ).
Saya dan tim kuasa hukum akan hadir sidang tsb dan semoga lawan juga hadir lengkap karena surat panggilan telah dikirimkan secara patut.
Trims.
Boyamin Saiman
Kuasa Hukum Tati Suryati
Halaman 2 dari 2
Baca Juga
Vivo dan BP Batal Beli BBM dari Pertamina, Bahlil Sebut Urusan Swasta |
![]() |
---|
Bahlil Kirim Tim ke Kilang Dumai Milik Pertamina, Cari Penyebab Kebakaran |
![]() |
---|
Bahlil Bilang Purbaya Salah Data soal Harga Elpiji 3 Kilogram |
![]() |
---|
BP-AKR Berpotensi Susul Shell, Bakal Rumahkan Karyawan Imbas Kekosongan BBM |
![]() |
---|
Bos Shell Buka-bukaan hanya Sisa 5 SPBU Mereka yang Jual BBM, Besok Malam Habis |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.