Natal dan Tahun Baru 2026
Presiden Prabowo Minta PT KAI Cek Jalur Rawan Jelang Libur Nataru
Presiden Prabowo minta PT KAI mengecek aspek keselamatan dan kenyamanan transportasi jelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2026.
Penulis:
Taufik Ismail
Editor:
Theresia Felisiani
Tangkapan layar akun @infobekasi
LRT JABODEBEK - Viral sebuah video di media sosial yang menunjukkan orang-orang sedang berjalan di pinggir rel kereta LRT Jabodebek. Dalam video yang diunggah akun @infobekasi.coo di Instagram, terlihat orang-orang sedang berjalan di sisi pinggir rel LRT Jabodebek. Presiden Prabowo minta PT KAI mengecek aspek keselamatan dan kenyamanan transportasi jelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2026.
Daop 1 Jakarta dan Daop 7 Madiun menyampaikan permohonan maaf dan menegaskan bahwa keselamatan pelanggan adalah prioritas utama.
KAI memberikan refund 100 persen bagi penumpang yang membatalkan perjalanan akibat gangguan banjir.
Langkah Mitigasi Jangka Panjang:
KAI Daop 4 Semarang melakukan peninggian jalur rel Kaligawe hingga 30 cm dengan batu kricak dan aspal untuk mengurangi risiko banjir ke depan.
Peninggian ini ditargetkan selesai sebelum masa angkutan Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2025/2026.
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.