Sabtu, 8 November 2025

Korupsi KTP Elektronik

Penjelasan Fadli Zon Tandatangani Surat Permintaan Penundaan Pemeriksaan Setya Novanto

Wakil Ketua DPR Fadli Zon menjelaskan surat yang ditandatanganinya terkait permintaan penundaan pemeriksaan Setya Novanto oleh KPK.

Penulis: Wahyu Aji
Editor: Adi Suhendi
Tribunnews.com / Wahyu Aji
Fadli Zon. 

Lebih lanjut Fadli menegaskan, surat permohonan Setnov tersebut bukan bentuk intervensi terhadap proses hukum di KPK.

Untuk itu dirinya menyerahkan kepada KPK soal penilaian surat tersebut.

Baca: Politikus PDIP Nilai Surat DPR ke KPK Soal Novanto Harus ada Dasar Hukum yang Jelas

"Jadi (hanya) meneruskan, tidak ada permintaan untuk menunda. Kami meneruskan surat, menyampaikan aspirasi yang isinya sesuai dengan yang ada di dalam surat (Setnov)," kata Fadli.

Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved