Rabu, 29 Oktober 2025

Berita Viral

Viral Video Anak Anggota DPRD Wajo Pukul Tukang Parkir: Kronologi Kejadian hingga Pengakuan Pelaku

Berikut informasi viral video anak anggota DPRD Wajo, Sulawesi Selatan, pukul tukang parkir. Kronologi kejadian hingga pengakuan korban.

Penulis: Endra Kurniawan
Editor: Suci BangunDS
Kolase Tribunnews.com: Instagram.com/undercover.id
Tangkap layar viral video anak Anggota DPRD Wajo pukul tukang parkir di Jalan Andi Paggaru, Kelurahan Teddaopu, Kecamatan Tempe, Kabupaten Wajo. 

AA yang marah lantas menghampiri korban dan menganiayanya dengan tangan kosong.

Kini, AA mengakui apa yang dilakukannya adalah sebuah kesalahan.

Dirinya siap mempertanggungjawabkannya di hadapan hukum .

"Saya mengakui kesalahan saya, saya khilaf memukul bapak jukirnya. Saya mohon maaf kepada beliau, saya akan bertemu dengan beliau untuk memohon maaf. Dan untuk proses apapun saya siap terima," kata AA, dikutip dari video yang diunggah akun Instagram @undercover.

"Saya juga meminta kepada netizen agar kiranya tidak menyerang privasi saya. Karena tidak hubunganya, ini masalah pribadi saya," tambahnya.

(Tribunnews.com/Endra Kurniawan)(Tribun-Timur.com/TribunWajo.com/M. Jabal Qubais)

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved