Minggu, 9 November 2025

Profil Jenal Mustaqin, Wakil Wali Kota Bogor Doakan Orang Kencing Sembarangan Masuk Neraka

Berikut sosok Jenal Mutaqin, Wakil Wali Kota Bogor yang doakan orang yang kencing sembarangan di Alun-alun Bogor masuk ke neraka.

Penulis: Endra Kurniawan
Editor: Sri Juliati
Kolase: kotabogor.go.id dan Instagram.com/jenalmutaqin_17
WAKIL WALI KOTA BOGOR - Tangkap layar video viral Jenal Mutaqin, Wakil Wali Kota Bogor yang doakan orang yang kencing sembarangan di Alun-alun Bogor masuk ke neraka. Berikut profilnya. 

Jenal Mutaqin memiliki harta kekayaan mencapai Rp.3.065.440.122.

Jumlah terebut ia laporkan ke Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) 31 Desember 2024.

Berikut rincian lengkapnya:

Tanah Dan Bangunan Rp. 2.920.000.000

1. Tanah Dan Bangunan Seluas 150 M2/200 M2 Di Kab / Kota Bogor, Warisan Rp.1.500.000.000 2. Tanah Dan Bangunan Seluas 92 M2/85 M2 Di Kab / Kota Bogor, Hasil Sendiri Rp. 1.300.000.000
3. Tanah Seluas 90 M2 Di Kab / Kota Kota Bogor , Hasil Sendiri Rp. 120.000.000

Alat Transportasi Dan Mesin Rp. 320.000.000
1. Mobil, Mazda E2000 Tahun 2002, Hasil Sendiri Rp. 25.000.000
2. Mobil, Suzuki Jimmy Katana Tahun 1994, Hasil Sendiri Rp. 65.000.000
3. Mobil, Mitsubishi Pajero Tahun 2012, Hasil Sendiri Rp. 190.000.000
4. Motor, Vespa Scooter Tahun 2022, Hasil Sendiri Rp. 40.000.000

Harta Bergerak Lainnya Rp. ----

Surat Berharga Rp. ----

Kas Dan Setara Kas Rp. 5.440.122

Harta Lainnya Rp. ----

Utang Rp. 180.000.000

Total Harta KekayaanRp. 3.065.440.122

Sebagian artikel ini telah tayang di TribunnewsBogor.com dengan judul BIODATA Jenal Mutaqin, Wakil Ketua DPRD Kota Bogor yang akan Maju di Pilkada 2024

(TribunnewsBogor.com/Tiara A. Rizki)

Halaman 3/3
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved