Senin, 17 November 2025

Liga Inggris

Hasil Liga Inggris: Tottenham Hotspur Bantai Newcastle United 4-1, Son Heung-min Ukir Rekor Menawan

Son Heung-min mencetak rekor menawan saat Tottenham Hotspur membatai Newcastle United pada pekan ke-16 Liga Inggris, Senin (11/12/2023) dini hari WIB.

Adrian DENNIS/ AFP
Striker Tottenham Hotspur Korea Selatan #07 Son Heung-Min merayakan gol keempat mereka dari titik penalti selama pertandingan sepak bola Liga Premier Inggris antara Tottenham Hotspur vs Newcastle United di Stadion Tottenham Hotspur di London, pada 10 Desember 2023. Adrian DENNIS/ AFP 

Tottenham memiliki peluang perdana pada menit ke-17.

Berawal dari tendangan sudut, Cristian Romero yang berada di tiang jauh berhasil melepaskan sundulan.

Seolah menjadi gol karena Dubravka seperti mati langkah, beruntung ada Miguel Almiron yang menyapu bola.

Pada awal babak pertama ini pertahanan Newcastle terlihat sangat mudah diterobos oleh Tottenham.

Namun hingga menit ke-20, Tottenham masih belum mampu memanfaatkan setiap peluang mereka.

Tottenham akhirnya berhasil mencetak gol pada menit ke-26 melalui sepakan Udogie.

Berawal dari aksi tusukan Son Heung-min dari sisi kiri, ia pun langsung mengirim umpan cut back ke kotak penalti.

Udogie yang datang dari belakang pun langsung melakukan tap in bola ke gawang Newcastle.

Gol 1-0 untuk keunggulan Tottenham.

Keunggulan satu gol ini tentu membuat Tottenham semakin percaya diri.

Mereka pun semakin leluasa melakukan tusukan ke arah pertahanan Newcastle.

Pada menit ke-38, Tottenham pun akhirnya berhasil menggandakan kedudukan lewat gol Richarlison.

Punya skema yang mirip gol pertama, kini Son Heung-min mengirim umpan kepada Richarlison.

Dengan tenang penyerang Brasil itu pun langsung menjebol gawang Newcastle.

Hingga turun minum tak ada tambahan gol lagi.

Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda

Berita Terkini

Klub
D
M
S
K
GM
GK
-/+
P
1
Arsenal
11
8
2
1
20
5
15
26
2
Man. City
11
7
1
3
23
8
15
22
3
Chelsea
11
6
2
3
21
11
10
20
4
Sunderland
11
5
4
2
14
10
4
19
5
Tottenham
11
5
3
3
19
10
9
18
© 2025 TribunNews.com, a subsidiary of KG Media. All Right Reserved